Terlihat seperti hiasan, 14 bunga ini ternyata cupcake yang lezat lho
Diperbarui 3 Apr 2017, 17:57 WIB
Diterbitkan 4 Apr 2017, 05:08 WIB
Brilio.net - Bunga, berkat keindahannya memang bisa menjadi inspirasi banyak orang. Mulai dari menulis lagu hingga untuk membuat makanan. Untuk makanan, paling umum kita bisa menjumpainya dalam bentuk hiasan untuk kue.
Seperti aneka cupcake berikut ini, dengan sangat apiknya para pembuatnya berhasil meniru bentuk bunga untuk dijadiin toping. Apalagi kemasasannya juga unik-unik. Dijamin bikin merasa sayang buat memakannya deh.
-
8 Kreasi flowercake, kue cantik dengan hiasan bak bunga asli Dijamin, jenis cake yang satu ini bakal membuat orang-orang terkesima melihatnya.
-
10 Cupcakes ini berbentuk high heels lho, tega gigitnya? Selain cantik, bentuk cupcakes ini juga unik, lho.
-
Inspirasi cupcake ala 10 seleb, mudah dibuat dan cocok jadi ide bisnis Kreasi cupcake buatan para seleb ini pun simpel dan ekonomis.
Penasaran gimana cantiknya cupcake dengan toping bentuk bunga-bunga? berikut foto-fotonya yang dirangkum brilio.net dari Pinterest, Senin (3/4).
1. Terlihat seperti buket bunga biasa, ini aslinya adalah kumpulan cupcake lho.
2. Bisa buat ide ketika ada acar di rumah nih.
3. Dibentuk gini juga kece.
4. Buat oleh-oleh juga cucok.
5. Bikin gak tega mau makannya nih.
6. Kasih tambahan aksesori biar tampilannya makin manis.
7. Bunga putih ini juga toping cupcake lho.
8. Sekilas mirip bunga aslinya ya.
9. Gak melulu ditempatin di box.
10. Tertarik mencoba bikin cupcake ginian?
11. Warna-warnanya cantik ya.
12. Bunga mana yang jadi favoritmu?
13. Rapi banget ya toping bunganya.
14. Yuk coba bikin cupcake toping bunga gini.
(brl/nng)
RECOMMENDED ARTICLES
- Ternyata ini kepanjangan dari 8 nama makanan khas Indonesia
- 16 Menu makanan sehat berbentuk karakter kartun ini menggugah selera
- Mochi ini memiliki cita rasa cola, tertarik mencicipi?
- Churros ini dibuat dengan campuran emas murni, tertarik mencicipi?
- 15 Menu sarapan dari berbagai negara di seluruh dunia, lezat mana?
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas