Pria ini bikin kue kembang goyang untuk pertama kali, endingnya kocak
Diperbarui 7 Nov 2022, 17:07 WIB
Diterbitkan 7 Nov 2022, 18:03 WIB
Brilio.net - Kue kembang goyang dikenal sebagai camilan tradisional khas Indonesia. Makanan satu ini pun sudah tersebar ke berbagai daerah di Nusantara dan punya nama khas masing-masing. Ada yang menyebutnya kue loyang, matahari, lantari, kenari, rumah tawon, dan masih banyak lagi.
Selain bentuknya mirip bunga, disebut dengan kembang goyang karena proses masaknya sambil digoyang-goyang. Usai cetakan dicelup ke adonan dan masuk ke minyak, cetakan harus digoyang-goyangkan agar bisa lepas. Meski terkesan mudah, namun cara melepas adonan kembang goyang ini ternyata nggak semudah yang dibayangkan, lho.
-
Cara gampang bikin kembang goyang, kue lezat nan jadul khas Lebaran Yang demen makanan tradisional mana suaranyaaa ~
-
Trik sederhana agar adonan kembang goyang tidak lengket di cetakan Jangan sampai adonan justru nggak mau lepas dan tergoreng di cetakan, ya~
-
7 Cara mudah bikin kue cincin, empuk, bentuknya menggelembung, dan antigagal Sekilas bentuk kue satu ini mirip donat karena memiliki lubang pada bagian tengahnya.
Baru-baru ini seorang pengguna TikTok bernama Ariz Lufias sempat viral setelah mengunggah momennya membuat kembang goyang. Dalam videonya, warganet yang juga berprofesi sebagai seleb asal Malaysia ini membagikan videonya membuat kembang goyang yang berujung kocak. Rupanya, pengalaman membuat kue kembang goyang tersebut merupakan kali pertamanya.
"Pertama kali buat kuih ni. (Pertama kali buat kue ini)," tulisnya di TikTok/@arizlufias.
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik mudah mengupas nangka muda agar getahnya hilang dan tak lengket
- Cara menyimpan jengkol tetap segar sampai 1 tahun, pakai bubuk kopi
- Tanpa tambahan telur, ini 5 cara bikin corndog ekonomis ala rumahan
- 10 Kreasi camilan Irma Moeis mertua Sandra Dewi, serba khas Nusantara
- 7 Pola makan Ussy Sulistiawaty ini bikin berat badannya turun 27 kg
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas