Cara membuat infused water lemon agar tidak pahit dan tetap segar
Diperbarui 25 Okt 2022, 18:11 WIB
Diterbitkan 25 Okt 2022, 23:59 WIB
Brilio.net - Infused water kini jadi minuman yang populer. Deretan manfaat yang terkandung di dalamnya membuat banyak orang kerap mengonsumsi minuman ini. Di antara banyak jenis infused water, infused water yang terbuat dari lemon dianggap lebih menyegarkan. Tapi pernah nggak sih bikin infused water tapi rasanya pahit?
Jika kamu membuat infused water dari lemon, tak jarang airnya jadi terasa pahit. Alih-alih dapat sensasi menyegarkan, infused water lemon yang punya rasa pahit ini justru jadi tidak enak dan menyegarkan. Rasa pahit tersebut biasanya berasal dari kulit lemon. Pasalnya, saat membuat infused water lemon, buah tersebut hanya dipotong lalu dimasukkan ke dalam botol berisi air.
-
Trik ampuh menghilangkan rasa pahit lemon untuk infused water, tak perlu diremas garam Alih-alih dapat sensasi menyegarkan, infused water lemon yang punya rasa pahit ini justru jadi tidak enak saat diminum.
-
7 Buah paling cocok buat infused water, minuman sehat buat diet Selain kekinian, infused water praktis dibikin dan dibawa ke mana-mana.
-
Wah, kebiasaan minum infused water ternyata bisa bikin gigi keropos! Kamu pun akan mendapatkan gigimu berubah warna menjadi kusam atau berbintik-bintik karena enamel yang makin menipis. Duh!
Tak heran jika ketika didiamkan lebih lama, infused water jadi pahit. Namun tak perlu khawatir, kamu bisa meniru trik khusus membuat infused water lemon yang dipaparkan salah satu warganet di TikTok dengan akun @lyaniezuly. Dalam unggahannya, pemilik akun tersebut memanfaatkan satu bahan dapur, yakni garam. Lemon utuh yang sudah dicuci ini dilumuri dengan garam secara menyeluruh.
RECOMMENDED ARTICLES
- 5 Cara bikin saus takoyaki ala rumahan, gurih dan gampang dibuat
- Trik jitu memilih pokcoy segar dan tidak pahit, mudah ditiru
- 7 Cara bikin kulit kebab lentur dan tak mudah kering, bisa buat jualan
- Jangan dibuang, begini trik memasak beras yang sudah bau apek
- Tanpa bahan khusus, ini trik mudah hilangkan bau langu pada oncom
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas