Resep steamboat ayam dan sayur ala rumahan, enak pakai kuah segar
Brilio.net - Hidangan berkuah kekinian satu ini biasa disebut steamboat. Berisi aneka daging dan sayuran, ditambah kuah segar dan nikmat. Cocok disantap langsung maupun dimakan bersama nasi hangat. Tak perlu jauh-jauh ke restoran, kamu bisa membuatnya sendiri di rumah. Berikut resep steamboat daging ayam dan sayur, BrilioFood kutip dari akun Instagram @niladriana.
foto: Instagram/@niladriana
-
15 Resep masakan ayam berkuah khas rumahan, enak, gurih, sederhana, dan bikin lahap makan Olahan ayam berkuah cocok dikonsumsi saat musim hujan.
-
11 Resep masakan ayam sederhana yang menggugah selera, cocok dijadikan lauk sehari-hari Olahan ayam ini cocok disajikan setiap hari, karena selain nikmat juga kaya protein yang baik untuk kesehatan.
-
Masak kuah apa hari ini? Berikut 11 resep masakan kuah sehari-hari yang sederhana namun nikmat Meski sederhana namun nikmat tiada tara.
Bahan:
- 250 gr ayam kampung, potong-potong
- 10 bakso sapi
- 150 gr sawi putih
- 100 gr wortel potong-potong, rebus sebentar
- Crab stick, potong-potong
- 2 batang daun seledri, potong-potong
Bahan bumbu:
- 7 siung bawang putih, goreng lalu haluskan
- 1/2 sdt minyak wijen
- 1 sdt bumbu steamboat
- 1 sdt garam
- 1500 ml air
Cara membuat:
1. Rebus ayam sampai mendidih. Tambahkan bumbu. Masak sampai ayam empuk.
2. Siapkan claypot, tata: ayam, bakso, crab stick, dan sayuran.
3. Siram dengan kuah mendidih.
RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Resep olahan hati sapi goreng, lezat, bergizi, dan menggugah selera
- 13 Resep olahan jamur enoki berbagai bumbu, sedap dan mudah dibuat
- 20 Resep mochi enak, kenyal, sederhana, dan mudah dibuat
- 25 Resep ikan tongkol enak, sederhana, dan bikin nagih
- 13 Resep bumbu sosis bakar ala rumahan, lezat dan mudah dibuat
- 15 Resep olahan susu cair jadi aneka camilan, lezat dan lumer di mulut
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas