Resep sambal kacang, enak dan cocok untuk makan siang
Brilio.net - Sambal kacang bisa dicampur dengan aneka camilan. Misalnya siomay, sate, hingga menu berat nasi pecel. Cara membuat sambal kacang pun mudah. Tinggal siapkan bahan yang ada, supaya makin segar kamu bisa menambahkan irisan daun jeruk. Kemudian kalau soal pedas, dapat menyesuaikan selera masing-masing.
Dilansir BrilioFood dari akun Instagram @ninna_nyose, resep dan cara membuat sambal kacang tanah.
-
15 Resep masakan dengan bumbu kacang, lezat dan bikin nagih Membuat masakan dengan bumbu kacang pun terbilang gampang dan simpel.
-
10 Resep masakan bumbu kacang, mudah, enak dan bikin nagih Bumbu kacang cocok dipadukan dengan berbagai menu makanan.
-
Resep sambal udang kacang panjang, gurih dan pedasnya bikin nagih Cocok banget jadi menu makan siang bareng nasi putih hangat.
foto: Instagram/@ninna_nyose
Bahan:
- 100 gr kacang tanah
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 10 buah cabai rawit merah
- 3 lembar daun jeruk
- 1 sdt gula aren
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt kaldu jamur
- 100 ml air mineral
- Minyak goreng secukupnya
Cara membuat:
1. Panaskan minyak. Goreng kacang hingga kecokelatan.
2. Haluskan kacang bersama bawang merah, bawang putih, dan cabai hingga halus.
3. Panaskan minyak. Masukkan kacang, tambahkan air, dan daun jeruk. Aduk kembali hingga minyak dari kacang keluar.
RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Resep olahan nugget pedas, lezat dan menggugah selera
- 13 Resep olahan tempe cabai hijau, lezat dan menggugah selera
- 11 Resep olahan buncis campur wortel ala rumahan, enak dan sederhana
- 11 Resep olahan ikan mujair bumbu kuning, lezat jadi pendamping nasi
- 11 Resep olahan pisang jadi camilan ala kafe, cocok untuk ide jualan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas