Resep puding lumut cokelat, enak, mudah dibuat, dan lumer di mulut
Brilio.net - Puding lumut akan semakin menarik jika dipadukan dengan rasa cokelat. Dapat dicampur sekaligus maupun dibuat sendiri-sendiri lalu ditumpuk di atasnya menjadi satu. Supaya makin gurih, tambahkan santan kental ketika membuat adonan puding lumut, ya.
Simak resep dan cara membuat puding lumayan cokelat, BrilioFood lansir dari akun Instagram @ernibryan.
-
15 Cara membuat puding lumut berbagai rasa, manis dan lembut Puding lumut kaya akan serat, dapat membantu melancarkan pencernaan.
-
8 Resep puding lumut, mudah, enak, dan cocok jadi camilan keluarga Puding lumut juga bisa dikreasikan dengan bahan lain.
-
Resep puding lumut mentega, enak, lembut, manis, dan mudah dibuat Sayang kalau kamu nggak coba puding lumut mentega ini, lho.
foto: Instagram/@ernibryan
Bahan agar lumut:
- 2 bungkus agar plain
- 350 gr gula pasir
- 250 ml santan kental
- 1200 ml air
- 200 ml jus pandan (20 daun pandan, blender dengan air, lalu saring)
- 3 butir telur kocok lepas
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt pasta pandan
Bahan cokelat:
- 2 bungkus agar-agar plain
- 1,4 liter UHT cokelat
- 1/2 kaleng SKM cokelat
- Gula pasir sesuai selera
Cara membuat:
1. Campur semua bahan agar lumut, saring dan masak sampai terbentuk lumut. Tuang ke cetakan.
2. Bikin lapisan puding cokelat. Timpa ke atas puding lumut setelah lumayan membeku.
3. Tunggu sampai suhu ruang dan simpan di kulkas.
RECOMMENDED ARTICLES
- Resep puding pandan Oreo, camilan kekinian hanya empat langkah
- Resep puding roti santan, simpel, enak, dan ekonomis
- 13 Cara membuat bolu pisang tanpa mixer, simpel, enak, dan legit
- 13 Resep olahan nangka jadi camilan, lezat, legit dan mudah dibuat
- Resep puding lumut pandan kelapa muda, lembut dan tidak bau telur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas