Resep oseng kangkung pedas untuk sahur, praktis cuma 3 langkah

Resep oseng kangkung pedas untuk sahur, praktis cuma 3 langkah
Instagram/@yscooking

Brilio.net - Meskipun disantap saat sahur, bagi penggemar rasa pedas, kalau nggak makan pedas rasanya tetap kurang, ya. Nah, ini ada resep oseng kangkung pedas untuk sahur telah BrilioFood lansir dari akun Instagram @yscooking. Simpel banget cuma menggunakan tiga bahan saja sudah nikmat.

Resep oseng kangkung pedas untuk sahur, praktis cuma 3 langkah

foto: Instagram/@yscooking

Bahan:
- 1 ikat kangkung
- 1 sdm saus tiram
- Garam dan merica

Bumbu ulek kasar:
- 4 bawang merah
- 6 cabai merah
- 1 tomat
- 1 blok terasi bakar

Cara membuat:
1. Tumis bumbu ulek sampai wangi dan berminyak.
2. Beri bumbu, koreksi rasa.
3. Masukkan kangkung. Masak sampai matang.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya