25 Resep masakan Lebaran berkuah tanpa santan, enak, sederhana, dan mudah ditiru
Brilio.net - Hari Raya Idul Fitri merupakan tanda setiap umat Islam di dunia telah usai menjalankan ibadah puasa Ramadhan. Banyak kegiatan bahkan tradisi untuk menyambut hari kemenangan tersebut agar semakin meriah dan seru. Misalnya mengenakan baju baru saat Lebaran tiba, membuat aneka kue untuk kembangan meja tamu, dan yang pasti kebanyakan orang lakukan ialah memasak besar untuk disantap bersama keluarga dan sanak saudara.
Semua makanan saat hari raya sangatlah lezat dan menggugah selera. Kebanyakan bahan baku yang dimasak seperti protein hewani yang biasanya dimasak bersama kuah santan yang kental. Seperti opor, gulai, kari, rendang, dan masih banyak menu makanan lezat lainnya.
-
15 Resep masakan Lebaran berkuah tanpa santan, enak, simpel, dan praktis Memilih masakan berkuah tanpa santan saat Lebaran akan membuat badanmu tetap sehat. Nggak ada 'drama' kolesterol naik.
-
25 Resep menu Lebaran tanpa santan enak, nikmat dan lezat Selain cara memasaknya lebih mudah, makanan tanpa santan juga bisa jadi alternatif hidangan Lebaran yang jauh lebih sehat.
-
17 Resep ayam kuah tanpa santan istimewa cocok untuk Lebaran Idul Fitri, lezat dan menggugah selera Membuat hidangan ayam kuah tanpa santan tidaklah sulit, karena bahan dan bumbu-bumbunya mudah kamu dapatkan di pasaran.
Namun, jika kamu ingin menghidangkan menu makanan yang tidak menggunakan santan sebagai bahan memasaknya, kamu bisa ikuti resep di bawah ini. Agar setelah Lebaran badanmu tetap ideal dan nggak ada drama berat badan naik lagi.
Cara memasaknya tentu saja nggak sulit dan bisa kamu praktikkan di rumah. Dijamin hasil masakanmu pasti akan disukai oleh keluarga karena rasanya yang lezat dan bikin nagih. Berikut 25 resep makanan lebaran berkuah tanpa santan, dilansir BrilioFood dari berbagai sumber pada Selasa (11/4).
Magang: Nabila Arkania
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- 17 Resep masakan daging sapi pedas untuk buka puasa, empuk, praktis, dan mudah dibuat
- 25 Resep takjil buka puasa paling laris untuk dijual selama Ramadhan, enak, murah, dan mudah dibuat
- 17 Resep kreasi bakso tanpa kuah untuk lauk sahur, lezat, praktis, dan mudah dibuat
- 17 Resep olahan ikan gurame spesial untuk buka puasa, enak dan menggugah selera
- 15 Resep pepes tahu pedas, sederhana, gurih, dan mudah ditiru
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas