15 Resep camilan dari tepung kanji untuk takjil, praktis, enak, dan lembut
Diperbarui 15 Mar 2024, 03:37 WIB
Diterbitkan 15 Mar 2024, 05:00 WIB
Brilio.net - Menjelang berbuka puasa, tak ada yang lebih menggoda selera daripada camilan lembut dan enak yang bisa disiapkan dengan cepat dan mudah. Salah satu bahan dasar camilan saat takjil yang enak, lembut, nikmat, dan praktis ialah tepung tapioka atau ada yang menyebutnya tepung kanji.
Tepung kanji sering digunakan untuk campuran berbagai camilan seperti pembuatan bakso, pengental masakan, campuran isian pangsit, maupun menjadi bahan pengenyal kue. Selain jadi bahan tambahan, ternyata tepung kanji juga bisa dikreasikan menjadi berbagai macam cemilan. Ada yang dipadukan dengan bumbu dan cabai, sehingga bisa menjadikan kudapan pedas yang enak dan menggugah selera.
-
13 Resep kue kering dari tepung kanji, enak dan antialot Nah, kue kering yang pakai tepung kanji ini cara bikinnya memang gampang-gampang susah.
-
17 Resep kue dari tepung terigu untuk takjil, enak, simpel, lembut, dan praktis dibuat Buat para pemula, resep kue dari tepung terigu ini bisa dicoba.
-
Perbedaan tepung tapioka dan tepung kanji: Apa yang perlu kamu tahu? Dua bahan ini sering kali muncul dalam berbagai resep masakan, terutama di Indonesia.
Tak hanya pedas, tepung kanji juga bisa diolah menjadi camilan yang manis dan gurih. Cara pengolahannya pun mudah dan praktis, cukup dicampurkan air maupun bahan-bahan lainnya yang menambah berbagai varian rasa. Meski dibuat di rumah, camilan dari tepung kanji untuk takjil tak kalah nikmat dengan yang dijual di pinggir jalan lho.
Berikut deretan resep camilan dari tepung kanji untuk takjil, praktis, enak, dan lembut, dirangkum BrilioFood dari berbagai sumber pada Kamis (14/3).
(brl/far)
RECOMMENDED ARTICLES
- 30 Resep menu sahur tanpa santan paling simpel, enak, praktis, dan sederhana
- 30 Resep masakan menu harian Ramadhan paling simpel, sederhana, enak, dan mudah ditiru
- 17 Resep kentang balado rumahan cocok untuk buka puasa, enak, mudah dibuat, dan bikin nagih
- 17 Resep ayam kuah kuning untuk buka puasa, enak, gurih, dan sederhana
- 17 Resep menu buka puasa simpel selama 30 hari, lezat dan bikin nagih
- 17 Resep menu sahur simpel serba ayam, enak, empuk, sederhana, dan bikin nagih
- 17 Resep dan cara membuat es teh untuk buka puasa paling segar, simpel jadi pelepas dahaga
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas