10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu

10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu
Asupan protein yang harus dipenuhi |

1. Protein milk.

10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu

foto: Instagram/@danvysrukmana

Sebelum operasi VSG, Danvy sudah melakoni liquid diet. Liquid diet ini dilakukan dengan mengonsumsi makanan dan minuman yang cair. Salah satunya adalah susu berprotein. Dilansir dari nygetfit.com, protein dalam susu bisa menjadi sumber energi dan bikin tubuh kenyang.

2. Sup bening.

10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu

foto: Instagram/@danvysrukmana

Selain susu, ada juga sup bening yang dibuat dari rebusan ayam. Biar lebih enak, Danvy menyantapnya dengan tambahan garam himalaya. Menu ini biasanya dikonsumsi untuk makan siang.

3. Jus buah tanpa ampas.

10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu

foto: freepik.com

Pada 3 hari pertama setelah operasi, Danvy masih mengonsumsi sejumlah menu yang bertekstur cair. Salah satunya adalah jus buah tanpa ampas. Dilansir dari tijuanabariatrics.com, jus bisa jadi menu diet yang aman pasca VSG karena bisa membantu melengkapi nutrisi tubuh.

4. Krim sup.

10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu

foto: Instagram/@danvysrukmana

Nggak cuma itu, Danvy juga mengonsumsi krim sup di hari ke-5 setelah operasi. Krim sup ini dibuat dari bahan makanan yang benar-benar dihaluskan. Danvy sendiri menggunakan berbagai macam bahan yang dicampur ke dalam krim supnya untuk mencukupi kebutuhan gizi harian.

5. Smoothies.

10 Menu diet Danvy Rukmana putri Annisa Trihapsari, bantu pangkas bobot 6 kg dalam 3 minggu

foto: Instagram/@danvysrukmana

Untuk memenuhi kebutuhan gizinya, Danvy juga mengonsumsi smoothies. Minuman ini diracik dari susu berprotein, buah pisang, dan es batu. Selain enak, smoothie ini juga bisa mengurangi efek mual pasca operasi, lho.

"Tapi lumayan hari ini alhamdulillah, akhirnya aku coba, aku bikin kek smoothie gitu. Jadi pake banana, satu pisang aku campur dengan susu fresubin ini terus lumayan bisa dapet (minum) setengahnya," kata Danvy di Instagram Stories.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya