Mantan TKW ini punya trik mengeringkan rebung agar awet dan tak busuk berbulan-bulan meski tanpa oven
Diperbarui 7 Agt 2024, 17:59 WIB
Diterbitkan 8 Agt 2024, 08:00 WIB
Rebung atau tunas bambu muda adalah bahan makanan populer di berbagai masakan Asia karena teksturnya renyah dan rasanya lezat. Rebung pun tinggi nutrisi seperti serat, vitamin, dan mineral. Tak heran jika rebung terkenal sehat, terutama buat diet.
Rebung dapat diolah menjadi berbagai hidangan, mulai dari tumisan, sup, hingga campuran salad. Keunikan rasanya sedikit manis dan teksturnya yang khas membuat rebung tidak hanya menambah kelezatan masakan, tetapi juga memberikan variasi menarik dalam hidangan.
Karena sering digunakan dalam berbagai masakan, sejumlah orang biasanya akan menyimpan rebung dalam jumlah banyak sebagai stok. Sayangnya, menyimpan rebung asal-asalan bisa membuat bahan makanan in mudah busuk dalam hitungan hari. Nah, agar bisa tahan lama, kamu bisa meniru trik yang dibagikan mantan TKW Taiwan bernama Uni.
Dilansir BrilioFood dari YouTube Uni mama pada Rabu (7/8), dia mengaku menyimpan rebung dengan cara dikeringkan. Namun Uni tidak menggunakan oven atau alat khusus untuk mengeringkan rebung. Dia mengaku hanya mengandalkan alat-alat sederhana yang ada di rumah.
RECOMMENDED ARTICLES
- Emak-emak ini punya trik tak biasa masak sayur lodeh, rendah kolesterol meski tetap menggunakan santan
- Cara membersihkan kerak kompor cuma andalkan 2 bahan dapur ini ampuh bikin kinclong
- Definisi manfaatkan barang seadanya, aksi tak biasa warganet masak mi instan ini sungguh di luar nalar
- Sama-sama digital dan punya banyak mode, ini battle review rice cooker Rp3 juta dan Rp8 juta
- Tanpa dibaluri tepung, ini cara goreng lele agar semakin renyah, tak amis, dan garing hingga ke tulang
- Kelakuan konyol suami disuruh belanja bumbu dapur ke pasar ini relate banget, uang Rp50 ribu melayang
- Kekeh masak meski tak ada kompor, trik seduh mi instan ala mahasiswa ini idenya di luar nalar
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas