Mantan TKW ini punya trik mengeringkan rebung agar awet dan tak busuk berbulan-bulan meski tanpa oven

Rebung atau tunas bambu muda adalah bahan makanan populer di berbagai masakan Asia karena teksturnya renyah dan rasanya lezat. Rebung pun tinggi nutrisi seperti serat, vitamin, dan mineral. Tak heran jika rebung terkenal sehat, terutama buat diet.

Rebung dapat diolah menjadi berbagai hidangan, mulai dari tumisan, sup, hingga campuran salad. Keunikan rasanya sedikit manis dan teksturnya yang khas membuat rebung tidak hanya menambah kelezatan masakan, tetapi juga memberikan variasi menarik dalam hidangan.

Karena sering digunakan dalam berbagai masakan, sejumlah orang biasanya akan menyimpan rebung dalam jumlah banyak sebagai stok. Sayangnya, menyimpan rebung asal-asalan bisa membuat bahan makanan in mudah busuk dalam hitungan hari. Nah, agar bisa tahan lama, kamu bisa meniru trik yang dibagikan mantan TKW Taiwan bernama Uni.

Dilansir BrilioFood dari YouTube Uni mama pada Rabu (7/8), dia mengaku menyimpan rebung dengan cara dikeringkan. Namun Uni tidak menggunakan oven atau alat khusus untuk mengeringkan rebung. Dia mengaku hanya mengandalkan alat-alat sederhana yang ada di rumah.

 


2 / 5

YouTube/Uni mama

Jika sudah, tiriskan rebung, baluri garam, dan diamkan selama 4 jam.Setelah diberi, garam, iris-iris tipis. Barulah kemudian pindahkan ke dalam plastik besar. Lalu ikat plastiknya dan kemas lagi dalam karung.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya