Hemat gas cuma 30 menit, ini trik bikin telur asin agar semakin gurih dan tak pucat

Telur asin yang rasanya gurih dan matang sempurna biasanya membutuhkan proses pembuatan cukup lama. Baik dari proses perebusan yang memakan waktu berjam-jam ataupun perendaman telur menggunakan bahan tertentu, bahkan sampai berhari-hari. Nggak heran banyak orang ogah membuat telur asin sendiri dan justru memilih beli saja.

Padahal, kalau tahu triknya, telur asin bisa dibuat dalam waktu relatif lebih singkat, lho. Trik bikin telur asin tanpa waktu lama ini sempat dibagikan oleh pengguna akun YouTube Mbok Midut. Ia mengatakan, trik ini nggak bikin gas elpiji jadi boros, karena hanya butuh 30 menit.

"Cara membuat telur asin kilat, biasanya kan pembuatan telur asin membutuhkan waktu lama ya, ini caranya praktis," tegasnya, dikutip BrilioFood dari YouTube Mbok Midut pada Selasa (30/7).

 

2 / 4

YouTube/Mbok Midut

Kalau semua bahan sudah masuk ke panci, baru nyalakan api kompor sedang dan pasang penutup pancinya. Rebus telur selama 30 menit dan pastikan kamu tak membuka tutup pancinya sama sekali.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya