5 Potret kue ultah La Lembah Manah anak Gibran dari tahun ke tahun, selalu ada karakter unik
Diperbarui 18 Nov 2024, 11:50 WIB
Diterbitkan 18 Nov 2024, 13:00 WIB
La Lembah Manah telah genap berusia 5 tahun pada 15 November lalu. Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dan Ananda Selvi lantas merayakan ulang tahun putri bungsunya tersebut. Acara ulang tahun La Lembah ini digelar cukup meriah di sebuah taman di kawasan SCBD, Jakarta.
Gibran dan Selvi menyiapkan pesta bertema Hello Kitty, karakter kartun yang menjadi kesukaan Lembah. Sesuai dengan karakternya, dekorasi tamannya sontak didesain dengan warna serba merah muda. Ada juga balon-balon berwarna serupa yang membuat dekorasi taman semakin meriah.
Namun nggak cuma dekorasi, kue ulang tahun adik Jan Ethes ini juga dibuat dengan karakter Hello Kitty yang lucu, lho. Perayaan ulang tahun La Lembah dari tahun ke tahun memang terkesan unik, ada saja karakter lucu yang ditampilkan.
Nah, penasaran bagaimana potret kue ulang tahun La Lembah dari tahun ke tahun? Yuk simak ulasannya yang telah BrilioFood rangkum dari berbagai sumber pada Senin (18/11).
(brl/ola)
RECOMMENDED ARTICLES
- 5 Potret detail kue ulang tahun Azura anak kedua Aurel dan Atta Halilintar, lucu bertema baby shark
- Momen perayaan ulang tahun Marsha Aruan ke-28, intip uniknya kue ultah bertema denim
- Cara bikin buttercream lembut dan nggak bikin eneg, kuncinya gunakan 1 bahan ini
- Bertema SpongeBob, 7 detail potret kue ulang tahun Tiara Andini ini unik berhias biota laut
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas