Resep roti goreng jadul isi pisang rasa istimewa, enak dan sederhana

Resep roti goreng jadul isi pisang rasa istimewa, enak dan sederhana
Instagram/@wawawiati

Brilio.net - Terarik mencoba camilan goreng yang nikmat dan mudah dibuat? Roti goreng isi pisang sudah terkenal sejak dahulu. Rasa nikmatnya bakal bikin kamu ketagihan. Berikut BrilioFood lansir dari akun Instagram @wawawiati.

Resep roti goreng jadul isi pisang rasa istimewa, enak dan sederhana

foto: Instagram/@wawawiati

Bahan:
- 350 gr terigu
- 1 sdm muncung susu bubuk
- 1,5 sdt ragi
- 1/2 sdt baking powder
- 50 gr gula pasir
- 40 gr margarin
- 1/2 sdt garam
- 180 ml air
- Pisang secukupnya

Cara membuat:
1. Campur tepung, susu bubuk, gula pasir, ragi, dan baking powder. Aduk rata.
2. Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil aduk manual atau pakai mixer sampai tercampur rata boleh.
3. Bagi adonan menjadi beberapa bulatan kecil. Ambil 1 adonan, gilas, beri pisang, tutup, rapikan, dann jepit 2 bagian sambungangannya.
4. Diamkan sekitar 45 menit. Goreng dengan api kecil sampai berwarna kecokelatan.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya