Resep brokoli beef teriyaki, makanan modern yang enak dan mudah dibuat
Brilio.net - Beef teriyaki adalah salah satu menu favorit di restoran. Menu ini termasuk makanan modern, tapi mudah dibuat lho. Kamu pun bisa memasak sendiri di rumah. Nah, supaya makin sehat, segar, dan mantap, tambah sayur brokoli hijau. Berikut cara membuat brokoli beef teriyaki, dilansir BrilioFood dari akun Instagram @yscooking.
foto: Instagram/@yscooking
-
13 Resep olahan brokoli paling mudah dibuat, enak, praktis, dan menggugah selera Brokoli juga bisa dimasak dengan berbagai bumbu dan bahan makanan lain, seperti tahu dan udang agar rasanya semakin nikmat.
-
10 Resep masakan saus teriyaki ala restoran, enak dan mudah dibuat Kamu bisa mencoba membuat olahan makanan yang dipadukan dengnan saus teriyaki di rumah sesuai selera.
-
Resep brokoli tofu saus tiram yang lezat, sederhana, dan menggugah selera Cara memasaknya juga mudah dan tidak membutuhkan waktu lama.
Bahan:
- 1 bonggol brokoli, petik kuntum lalu rebus
- 200 gr daging sapi, iris tipis
- 1 sdm wijen, sangrai
Saus teriyaki: (campur jadi satu)
- 1 sdm saus tiram
- 3 sdm kecap asin
- 1 sdm gula
- Merica
- 1 sdt minyak wijen
- 2 buah bawang putih, cincang halus
- 2 cm jahe, cincang halus
Cara membuat:
1. Tumis daging sampai pucat. Tuang saus, masak sampai agak kental.
2. Masukkan biji wijen, aduk rata.
3. Masukkan brokoli, aduk rata.
RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Resep olahan ikan patin bumbu merah, enak dan sederhana
- 11 Cara membuat kreasi tahu susu, lezat dan menggugah selera
- 13 Resep bumbu tempe goreng ala rumahan, praktis dan sederhana
- 15 Resep olahan kentang kekinian, lezat dan bisa jadi ide jualan
- 15 Resep olahan ikan tongkol, sederhana dan menggugah selera
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas