Trik simpan udang di freezer agar tak saling nempel dan mudah diambil
Diperbarui 11 Nov 2022, 14:05 WIB
Diterbitkan 11 Nov 2022, 19:01 WIB
Brilio.net - Udang nikmat diolah menjadi aneka masakan. Misalnya jadi lauk pauk, menu pelengkap, hingga camilan. Sebagai stok di rumah, banyak orang memilih untuk menyimpan udangdi kulkas bagian freezer. Suhu dingin pada kulkas bisa membuat udang tidak mudah busuk dan tetap aman dikonsumsi.
Namun saat hendak dimasak, tak jarang udangyang telah disimpan di freezer justru saling menempel. Sehingga butuh waktu yang lama untuk memisahkan satu udang dengan lainnya. Kamu pun terpaksa perlu menunggu suhu udang hingga tidak dingin dan beku.
-
6 Cara menyimpan udang agar tetap segar dan tidak busuk Udang yang disimpan dengan benar bisa bertahan sampai 1 bulan
-
5 Tips memanggang udang agar empuk, lezat, dan nggak kering Jika salah memasak, udang bisa alot atau bahkan kering.
-
Trik mengupas kulit udang ini praktis, hasilnya utuh dan nggak bikin tangan kotor Mengupas kulit udang jadi persoalan tersendiri. Jika asal, udang yang dikupas jadi hancur tak utuh lagi.
Jika harus menunggu suhu udang naik jadi suhu ruang, rasanya sangat buang-buang waktu. Apalagi jika udang yang akan dimasak hanya beberapa biji saja.
Usut punya usut, sebenarnya ada cara supaya kamu tidak perlu menunggu udang cair supaya bisa dipisahkan, lho. Udang di freezer bisa mudah diambil jika sebelumnya disimpan dengan benar.
foto: TikTok/@kepiting_nyinyir
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik simpan potongan buah alpukat supaya tetap hijau dan tak menghitam
- Trik mematangkan buah mangga secara cepat dan alami, mudah dilakukan
- 10 Cara Nikita Mirzani simpan stok makanan di kulkas, muat banyak
- Tak perlu pakai mesin, ini trik mudah vakum plastik ASI
- 7 Cara menyimpan kentang kupas agar tidak hitam dan cepat busuk
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas