Trik mengurangi rasa asin berlebih pada telur asin, dijamin lebih enak
Diperbarui 11 Mar 2023, 15:46 WIB
Diterbitkan 12 Mar 2023, 13:31 WIB
Brilio.net - Telur asin memang lezat ketika disantap bersama nasi putih. Rasanya yang asin dan masir memang cocok dipadukan dengan nasi putih yang pulen. Nggak heran kalau banyak orang gemar menyantap olahan telur bebek satu ini.
Dilihat dari proses pembuatannya, telur asin ini harus direndam dalam campuran garam dan abu gosok atau tanah liat. Proses perendaman ini pun butuh waktu yang lama, bahkan hingga berminggu-minggu. Hal ini tentu supaya rasa asin dari garam meresap sempurna dan bikin rasa telur jadi asin.
-
5 Cara bikin telur asin dari telur ayam, tanpa abu gosok & tanah liat Sebagai gantinya cukup gunakan air dan garam.
-
Trik mengupas telur asin supaya bagian putihnya tak menempel di cangkang, auto mulus Telur asin biasanya dikonsumsi dengan cara dipotong atau dibelah, bukan dikupas karena tak rapi. Harus tahu caranya, nih.
-
9 Resep olahan telur asin, enak, sederhana, dan menggugah selera Telur asin juga bisa diolah menjadi makanan yang menggugah selera. Kini sudah banyak kuliner yang menyajikan menu dengan olahan telur asin.
Jika proses perendamannya pas, telur asin yang dihasilkan juga enak. Namun ketika proses perendamannya terlalu lama, nggak jarang telur jadi terlalu asin dan kurang lezat. Hal ini seringkali terjadi ketika pembuatnya lupa mencatat tanggal telur asin direndam dan tanggal ketika harus dipanen.
Padahal bagi sebagian orang, rasa asin berlebih pada telur asin ini sangat mengganggu, lho. Pasalnya, telur yang terlalu asin jadi kurang lezat ketika disantap. Oleh karena itu, perlu sebuah cara untuk mengurangi rasa asin.
Pada dasarnya kamu bisa mengurangi rasa asin berlebih pada telur asin seperti yang dilakukan pengguna YouTube SALTED EGGS MOTHER HAJI HUSNUL.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cara menyimpan beras dalam karung agar tidak berkutu dan bau apek, cukup tambah satu bahan dapur
- Jangan buru-buru dibuang, trik simpel mengatasi adonan bakso yang keasinan ini antigagal
- Tanpa direndam air panas, ini cara hilangkan kerak noda kunyit di panci cuma pakai tiga bahan
- Cuma pakai tiga alat, ini cara bikin spuit kue sendiri di rumah
- 10 Inspirasi camilan manis ala Tantri Kotak, simpel dan lezat
- Cara menyimpan cabai merah giling agar awet berbulan-bulan, praktis tanpa tambahan pengawet
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas