Trik masak kacang merah supaya cepat empuk dan hemat gas

Trik masak kacang merah supaya cepat empuk dan hemat gas
pexels.com

Brilio.net - Selain kacang hijau, kacang merah juga termasuk jenis kacang yang sering diolah menjadi berbagai masakan. Biasanya, kacang merah dimasak menjadi bubur, sup, es, hingga pasta isian kue.

Namun sebelum mengolah kacang merah, pastikan kamu memasaknya dengan benar, ya. Pasalnya, kacang merah diketahui mengandung racun, lho. Racun tersebut bisa hilang jika kacang dimasak dengan benar. Dilansir dari foodnetwork.com, kandungan lektin di dalam kacang merah juga dapat memicu penyakit lambung.

Di sisi lain, pengolahan kacang merah dengan benar juga dapat memengaruhi teksturnya. Oleh karena itu, perlu teknik khusus ketika mengolah kacang merah supaya layak dikonsumsi. Berbicara soal kacang merah, salah seorang pengguna YouTube pun berbagi trik bagaimana cara memasak bahan makanan tersebut dengan benar, lho.

Kacang merah pun terbebas dari racun, cepat empuk, dan hemat gas. Dikutip BrilioFood dari YouTube/Bunda Kabari pada Jumat (14/10), dia menjelaskan secara detail proses pengolahan kacang merah bisa empuk dalam beberapa menit saja.

Trik masak kacang merah supaya cepat empuk dan hemat gas

foto: YouTube/Bunda Kabari

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya