Trik masak daging sapi biar empuk & antiamis ini hemat gas, cuma 5 menit pakai tambahan 1 bahan dapur

Trik masak daging sapi biar empuk & antiamis ini hemat gas, cuma 5 menit pakai tambahan 1 bahan dapur
foto: YouTube/Olah Dapur

Brilio.net - Daging sapi bisa dibilang sebagai salah satu daging hewani paling nikmat. Apalagi, daging ini juga bisa dikreasikan jadi aneka hidangan, sehingga nggak cepat bikin bosan. Misalnya, daging sapi dimasak jadi gulai daging, rendang, sate maranggi, rawon, sambal daging goreng, tumis daging lada hitam, dan masih banyak lagi.

Daging sapi juga dipercaya sangat bermanfaat untuk tubuh, lho. Dilansir dari ahdb.org.uk, daging sapi kaya akan protein yang bisa mendukung otot dan tulang selalu kuat. Selain itu, daging sapi juga memiliki segudang vitamin, mineral, juga antioksidan yang bisa jaga kekebalan tubuh.

Namun, untuk mengolah daging sapi kerap dianggap sulit nih, pasalnya tekstur daging sapi cenderung alot. Alhasil, banyak orang rela memasaknya selama puluhan menit atau bahkan berjam-jam supaya empuk. Padahal, ada trik mengolah daging sapi supaya empuk tanpa bikin boros waktu dan gas kompor, lho. Trik ini dibagikan oleh warganet lewat unggahan di akun YouTube Olah Dapur.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya