Tanpa perlu digoreng, ini trik bikin abon ayam yang lezat, kering, dan tahan hingga berbulan-bulan
Diperbarui 5 Apr 2023, 10:59 WIB
Diterbitkan 5 Apr 2023, 17:00 WIB
Brilio.net - Siapa yang bisa menolak kelezatan abon. Salah satu olahan daging ini begitu lezat dan gurih. Selain dikonsumsi langsung, abon juga kerap dijadikan lauk pendamping sepiring nasi hangat.
Nggak cuma dari daging sapi, abon juga bisa dibuat menggunakan berbagai bahan seperti ikan dan daging ayam. Nah, abon ayam sendiri rasanya nggak kalah lezat dibanding abon sapi, lho.
-
10 Resep olahan abon, enak, sederhana, dan kekinian Abon nggak hanya enak dinikmati langsung.
-
10 Resep kreasi roti abon, gurih, enak dan menggugah selera Bisa jadi alternatif menu sarapan nih.
-
10 Cara membuat abon ikan yang tahan lama, enak, dan mudah Abon ikan ini cukup laris manis dan digemari banyak orang lho.
Nggak ada salahnya kalau kamu mau bikin abon ayam sendiri. Dengan begitu jumlah abon bisa disesuaikan selera. Kalau banyak, tinggal disimpan jadi stok.
Cara membuat abon ayam terbilang mudah. Ayam yang sudah direbus, bisa disuwir-suwir, lalu dicampur dengan berbagai bumbu dan rempah. Setelah itu, suwiran ayam digoreng beberapa kali hingga teksturnya kering. Abon pun sudah jadi.
Meski terlihat gampang, terkadang proses ini memerlukan waktu lama. Nah, nggak perlu khawatir, karena ternyata ada cara praktis untuk membuat abon ayam. Trik tersebut dibagikan oleh pengguna YouTube Santo Sapi.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cuma pakai 3 bahan, ini cara mudah hilangkan bau karet selang pompa galon elektrik dengan cepat
- Cuma pakai satu jenis sayuran, ini cara membuat spons cuci piring alami yang kuat dan ramah lingkungan
- Tanpa air panas, begini trik bersihkan pantat panci yang gosong cuma butuh modal Rp3.000
- Tanpa perlu direndam air, ini cara menyimpan daun jeruk agar tetap hijau dan awet hingga dua bulan
- Trik merebus mi lidi agar tak boros gas kompor, auto lembut dalam 10 menit
- Bukan digulung satu per satu, ini cara memberi isian dan menggulung lumpia agar lebih cepat selesai
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas