Tanpa kulkas, begini trik menyimpan kangkung agar tetap segar dan tak layu sampai 1 bulan

Tanpa kulkas, begini trik menyimpan kangkung agar tetap segar dan tak layu sampai 1 bulan
YouTube/Galeri Linda

Brilio.net - Dikenal lezat praktis dimasak, membuat kangkung sering dijadikan stok bahan masakan di rumah. Namun seperti sayuran hijau pada umumnya, kangkung juga termasuk bahan yang tidak awet, lho. Pasalnya, kangkung bisa cepat layu dan lembek dalam hitungan hari.

Padahal teksturnya yang renyah dan segar membuat kangkung lebih nikmat ketika disantap. Oleh karena itu, kamu perlu menyimpannya dengan tepat jika ingin dijadikan stok, ya. Nggak melulu di kulkas, kamu bisa meletakkan kangkung di suhu ruang biar awet, lho.

Seorang warganet YouTube bernama Linda pernah membagikan trik menyimpan kangkung tanpa kulkas. Siapa sangka, trik ini bisa bikin kangkung awet dan segar sampai 1 bulan. Cukup lama, bukan?

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya