Tanpa dimarinasi, begini trik goreng ati ampela agar nggak bau, tetap empuk, dan renyah

Tanpa dimarinasi, begini trik goreng ati ampela agar nggak bau, tetap empuk, dan renyah
foto: TikTok/@laura_sachie

Brilio.net - Saat bosan masak daging ayam melulu di rumah, hati dan ampela bisa jadi alternatifnya, nih. Kedua jeroan ini tak kalah enak dan bergizi dibanding daging ayamnya, lho. Dilansir dari niyis.co.uk, hati dan ampela mengandung protein yang cukup tinggi dan bisa bikin perut kenyang lebih lama.

Variasi masakan berbahan ati dan ampela juga bermacam-macam nih, ada sup, tumisan, sate, sampai gorengan. Nah, kalau yang digoreng, banyak orang yang gagal membuatnya karena tekstur hati dan ampela kurang empuk. Belum lagi, bisa-bisa masih ada aroma atau bau prengus yang tertinggal.

Biasanya, untuk mengatasi hal-hal tersebut, ati ampela harus dimarinasi atau bahkan diungkep lama terlebih dahulu sebelum digoreng. Namun, berbeda dengan warganet bernama Laura, nih. Lewat unggahan di TikTok pribadinya @laura_sachie, ia punya trik lebih simpel buat goreng ati ampela biar nggak bau, empuk, juga renyah.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya