Tanpa dijemur seharian, begini trik mengusir semut dari toples gula dengan cepat pakai bumbu dapur

Tanpa dijemur seharian, begini trik mengusir semut dari toples gula dengan cepat pakai bumbu dapur
TikTok/@seeabad

Brilio.net - Semut merupakan serangga yang suka makanan manis, seperti gula. Serangga satu ini pasti akan mengikuti aroma manis dari gula, sekalipun disimpan dalam toples. Yup, celah sedikit dari toples gula yang tidak tertutup rapat akan membuat semut berdatangan. Tak jarang, banyak koloni semut yang datang dan mengontaminasi toples gula.

Gula yang sudah terkontaminasi semut biasanya jadi sulit digunakan. Beberapa orang bahkan memilih membuang gula tersebut karena enggan mengoninsumsi bekas semut. Ada juga yang memilih menjemur gula penuh semut di bawah sinar matahari agar hewan kecil tersebut bisa pergi sendiri.

Namun menjemur gula biasanya butuh waktu seharian agar semut bisa benar-benar pergi. Nah, supaya lebih praktis, ada trik yang bisa dipraktikkan saat hendak mengusir semut dari toples gula, tanpa perlu menjemurnya. Trik ini pernah dibagikan oleh pengguna akun TikTok @seeabad. Melalui salah satu video yang diunggah, dia mengaku hanya memanfaatkan bumbu dapur.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya