Tanpa bawang putih atau tisu, ini trik simpan cabai utuh agar tak mudah busuk di suhu ruang
Diperbarui 4 Nov 2023, 13:15 WIB
Diterbitkan 4 Nov 2023, 16:30 WIB
Brilio.net - Penggemar makanan pedas pasti selalu menyetok cabai dalam jumlah banyak. Bahan dapur satu ini memang bisa diandalkan untuk meningkatkan cita rasa pedas. Terlebih jika jenis yang digunakan adalah cabai rawit. Jenis cabai satu ini punya tingkat kepedasan yang cukup tinggi.
Jika kamu termasuk salah satunya, ada baiknya tahu cara menyimpan cabai dengan baik. Bukan tanpa sebab, cabai merupakan salah satu bahan dapur yang mudah sekali busuk. Sekalipun disimpan di kulkas, jika penyimpanannya kurang tepat, cabai biasanya hanya bertahan 2 hari saja. Lebih dari itu, tekstur cabai biasanya akan lembek dan berair.
-
Trik menyimpan cabai agar tahan lama lebih dari 2 minggu tanpa dilapisi tisu Dengan stok cabai di rumah, tidak perlu sering-sering ke pasar dan bisa digunakan kapan saja saat dibutuhkan.
-
Tanpa ditambah tisu atau bawang putih, ini trik mengawetkan cabai agar tak mudah busuk hingga 3 bulan Cabai tidak akan berubah rasa.
-
Tanpa tambahan bahan, ini cara jitu simpan cabai agar segar dan awet berbulan-bulan Meski sudah dimasukkan dalam kulkas, terkadang stok cabai malah berubah jadi kering dan mengerut.
Lantas untuk mengatasi hal tersebut, sejumlah orang akan menggunakan cara khusus. Salah satunya adalah dengan meletakkan cabai dalam wadah yang sudah dialasi tisu. Penggunaan tisu dinilai dapat menyerap uap air yang menjadi penyebab cabai busuk.
Namun selain tisu, ada juga yang menambahkan bahan lain, yakni bawang putih. Menambahkan potongan bawang putih ke dalam wadah penyimpanan cabai dipercaya bisa mencegah pembusukan. Hal ini lantaran bawang putih mengandung antibakteri, sehingga cabai tidak mudah busuk.
Tapi tahu nggak sih, sebenarnya ada metode lain untuk menyimpan cabai supaya tetap segar lebih dari 2 hari. Trik yang dibagikan pengguna TikTok @.mochiklepon ini tanpa dilapisi tisu atau ditambah bawang putih, lho.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa alas tisu atau kertas, ini trik menyimpan bawang putih agar awet di suhu ruang dengan 1 alat
- Tak perlu direndam air, ini cara menyimpan daun kemangi agar tetap segar hingga 6 hari di suhu ruang
- Bukan dilapisi tisu, ini trik menyimpan cabai agar tahan lama dan tak busuk lebih dari 2 minggu
- Cukup pakai 2 alat sederhana, ini trik agar nasi tak kering dan berkerak meski seharian di rice cooker
- Cuma pakai 1 jenis daun, begini trik menyimpan beras agar bebas kutu dan tak bau apek
- Bukan daun jeruk, ini trik menyimpan beras di karung agar bebas kutu cuma pakai 1 bahan dapur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas