Tanpa air cucian beras, ini cara merawat pohon pisang agar subur dan berbuah besar pakai 1 bumbu dapur
Diperbarui 31 Okt 2023, 16:29 WIB
Diterbitkan 1 Nov 2023, 11:00 WIB
Brilio.net - Mulai dari daun hingga buah, hampir semua bagian pohon pisang bisa dimanfaatkan. Bahkan buah pisang juga sering diolah oleh masyarakat Indonesia jadi makanan sehari-hari. Oleh karena itu, nggak heran kalau buah ini sering ditanam di pekarangan rumah.
Sama seperti tanaman lainnya, pohon pisang juga harus dirawat dengan baik agar tumbuh subur. Salah satu cara perawatan pohon pisang yang bisa dilakukan adalah pemupukan secara rutin.
-
Trik agar pohon pisang berbuah manis dan besar andalkan 1 ampas dapur Dalam memberikan nutrisi pada pohon pisang tidak selalu harus menggunakan pupuk kimia.
-
Tanpa garam atau air cucian beras, ini trik suburkan pohon pisang agar hasil buahnya lebih manis Pupuk organik tak kalah ampuh untuk menyuburkan tanaman.
-
Trik mudah mematangkan pisang secara alami, pakai satu bahan dapur Pakai cara alami, tanpa memengaruhi rasa manis buah pisang.
Nggak harus beli di pasaran, pupuk untuk pohon pisang bisa terbuat dari bahan-bahan yang ada di rumah. Bahkan sebagian orang, sengaja menyiram pohon pisangnya pakai air cucian beras. Dilansir dari agritech.tnau.ac.id, ampas dapur satu ini mengandung nutrisi berupa unsur hara makro dan mikro sehingga bisa dijadikan sebagai nutrisi bagi pohon pisang.
Tapi nggak perlu khawatir kalau kamu nggak punya stok air cucian beras di rumah, karena ada bahan lainnya yang bisa digunakan sebagai pupuk alami pohon pisang. Cara ini sempat ditunjukkan oleh pengguna YouTube 4BRC Channel. Menurutnya, pupuk satu ini membuat pohon pisang tumbuh subur dan menghasilkan buah berukuran besar.
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa bumbu dapur, ini trik mengusir hama ulat pada tanaman tomat cuma pakai 2 bahan dapur
- Tanpa diberi micin, ini trik merawat tanaman cabai agar subur dan berbuah lebat pakai 1 sampah dapur
- Tanpa sabun cuci piring, ini cara mengusir belalang dan kutu pada tanaman sawi pakai 1 bahan masakan
- Tanpa air beras, ini trik merawat tanaman jeruk purut agar subur dan daun rimbun pakai 1 ampas dapur
- Bukan pakai bumbu dapur, ini cara membasmi hama pada tanaman cabai mengandalkan 1 bahan minuman
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas