Tak perlu disikat, ini cara menghilangkan noda membandel di keranjang makanan cuma pakai 2 bahan dapur
Diperbarui 26 Jan 2024, 10:35 WIB
Diterbitkan 26 Jan 2024, 14:00 WIB
Brilio.net - Memiliki dapur yang bersih dan tertata rapi tentu jadi impian banyak orang. Nah, salah satu cara agar dapur tertata rapi, sejumlah orang sengaja menggunakan keranjang makanan sebagai wadah stoknya.
Kalau keranjang makanan sudah terisi penuh, tinggal taruh di atas rak ataupun meja. Selain rapi, penggunaan keranjang juga mempermudah kamu menemukan makanan yang dibutuhkan, kan?
-
Bukan disikat, ini cara hilangkan noda krim mentega di wadah plastik agar kesat pakai 2 bahan dapur Saat digunakan kembali, wadah plastik sudah bersih kesat.
-
Tanpa baking soda, ini cara bersihkan noda kunyit di mangkuk plastik cuma pakai 1 bahan sederhana Kembali putih bersih bikin nggak jijik saat hendak memakai.
-
Tak perlu disikat, begini trik bersihkan noda kunyit membandel di talenan plastik pakai 3 bahan dapur Jika talenan berwarna putih, tentu noda kunyit tersebut bikin talenan tampak kusam dan kotor.
Di luaran sana, keranjang makanan dijual dengan berbagai bahan dan bentuk. Nah, keranjang makanan berbahan plastik sering jadi andalan banyak orang. Meski terbilang murah, namun keranjang makanan plastik juga kokoh dan awet digunakan.
Sayangnya, seiring berjalannya waktu, keranjang makanan juga bisa kotor. Kalau dilihat secara dekat, bagian permukaannya dipenuhi noda berwarna hitam. Hal ini biasanya disebabkan karena keranjang makanan nggak dicuci maksimal.
Sebagai solusinya, keranjang makanan bisa direndam larutan sabun cuci piring lalu sikat seluruh bagiannya. Karena nodanya cukup membandel, mau nggak mau kamu harus menyikatnya dalam waktu lama.
Tapi nggak perlu khawatir buat yang nggak mau repot, karena ternyata ada cara praktis untuk menghilangkan noda membandel di keranjang makanan. Caranya sempat ditunjukkan oleh pengguna YouTube NgapainAja. Di unggahan videonya, tampak ia hanya mengandalkan dua bahan dapur untuk membersihkan keranjang makanannya.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa direndam sitrun, ini cara cuci sarung bantal dekil agar bersih cuma tambah 2 bahan dapur
- Trik mencuci kain pel agar kesat dan bersih lagi, cukup tambah 2 bahan dapur
- Bukan digosok lilin, ini cara hilangkan noda gosong di setrika cuma tambah 2 bahan dapur
- Jadi artis yang terapkan frugal living, ini 9 potret dapur rumah Cinta Laura tanpa banyak perabotan
- Akting dibayar Rp 15 ribu kini rumahnya mewah, ini 8 potret dapur Dude Harlino yang minimalis
- Rumah Ayu Ting Ting bak istana di gang, intip 10 potret dapur kotornya 'sumpek' penuh perkakas
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas