Tak perlu diganti baru, ini trik perbaiki ujung resleting lepas cukup pakai 1 alat dapur

Tak perlu diganti baru, ini trik perbaiki ujung resleting lepas cukup pakai 1 alat dapur
YouTube/N.T Creative

Brilio.net - Resleting pada jaket, celana, atau tas yang sudah digunakan bertahun-tahun biasanya akan mengalami penurunan kualitas, sehingga gampang rusak atau lepas. Bahkan, nggak melulu bagian slider atau pengaitnya yang bisa lepas, tapi juga ujung atau kuncian resletingnya.

Biasanya, kalau ujung resleting lepas, banyak orang memilih menggantinya baru, baik dikerjakan sendiri ataupun dibantu tukang jahit. Namun, berbeda dengan pengguna akun YouTube N.T Creative, pria ini mengaku punya trik memperbaiki ujung resleting lepas dengan alat sederhana yang biasa ada di dapur. Ia mempraktikkan trik ini pada resleting jaketnya yang rusak. Tetapi, kamu juga bisa memanfaatkan trik ini pada barang lain yang ujung resletingnya juga lepas.

Lantas, penasaran gimana triknya?

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya