Pakai tiga bahan sederhana, ini cara bersihkan talenan plastik agar kinclong seperti baru

Pakai tiga bahan sederhana, ini cara bersihkan talenan plastik agar kinclong seperti baru
foto: YouTube/Zulaikha pratiwy

Brilio.net - Talenan menjadi salah satu alat dapur yang sangat penting. Nggak cuma berfungsi sebagai alas pemotong, talenan juga digunakan sebagai wadah sementara bahan makanan yang akan dimasak. Oleh karena itu, sangatlah penting untuk menjaga kebersihan talenan itu sendiri.

Di luaran sana, talenan dijual dengan beragam bentuk dan bahan. Ada yang berbahan dasar kayu maupun plastik. Karena lebih murah dan ringan, talenan plastik sering jadi pilihan.

Sayangnya, karena sering digunakan, lama-kelamaan talenan plastik pun menjadi kotor. Permukaan talenan yang tadinya bersih menjadi penuh noda cokelat hingga kehitaman.

Apabila tidak langsung dibersihkan, talenan bisa menjadi sarang bagi ribuan jenis kuman, lho. Jika sudah seperti itu, kamu masih mau menggunakannya saat memasak?

Tentu enggak, kan? Lalu harus gimana, dong?

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya