Jarang diketahui, ini 5 trik agar panci baru awet dan tidak lengket
Diperbarui 11 Okt 2022, 15:41 WIB
Diterbitkan 11 Okt 2022, 20:01 WIB
Brilio.net - Sebagian besar orang yang sering berkutat di dapursudah pasti sangat excited atau antusias saat membeli panci baru. Kamu seolah bisa membayangkan sensasi memasak dengan panci baru yang diidam-idamkan. Tentu kamu pun berharap proses memasak jadi lebih mudah dan hidangan menjadi semakin nikmat.
Namun hal ini kerap membuat kamu jadi terburu-buru, langsung memasak menggunakan panci baru tersebut. Alhasil, panci baru pun hanya asal dicuci karena segera ingin dipakai. Padahal panci yang baru dibeli ini perlu dibersihkan terlebih dahulu dengan cara khusus, lho.
-
Jangan langsung digunakan, ini trik membersihkan panci stainless baru agar aman dipakai Panci stainless steel baru memiliki banyak noda halus bekas polesan dari pabrik.
-
Tanpa bikin tergores, ini cara bersihkan noda gosong membandel di bagian luar panci keramik Sebaiknya hindari pemakaian alat yang kuat atau tajam saat membersihkan panci keramik agar tak rusak.
-
Cara antimainstream warganet bersihkan panci, kinclong lagi pakai 1 skincare ini Ide cemerlang yang bisa dicoba.
Proses mencuci ini tidak hanya berguna menetralkan bekas cat atau bahan berbahaya. Namun, juga memengaruhi ketahanan panci, lho. Ada beberapa hal yang perlu dilakukan saat mencuci panci baru sebelum digunakan supaya lebih awet dan tahan lama.
Cara ini dijelaskan oleh seorang warganet TikTok melalui akunnya yang bernama @hungrymikego. Dalam video unggahannya tersebut, dia menerangkan tutorial dan beberapa hal yang perlu dilakukan saat mencuci panci baru. Panci yang digunakan sendiri merupakan jenis panci yang terbuat dari keramik (ceramic coating).
Lantas, bagaimana cara panci baru? Yuk, simak ulasan lengkapnya seperti BrilioFood lansir dari TikTok/@hungrymikego, Selasa (11/10).
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik jitu menyimpan toples agar tidak bau apek dan lembap
- Cara simpan kelapa parut tanpa kulkas, tak berubah rasa hingga 12 jam
- 5 Trik membuat cinnamon roll mengembang sempurna dan antigagal
- Trik agar gelas kaca nggak mudah pecah saat dituang air panas
- Cara mencuci piring saat hajatan ini kreatif abis, cepat tanpa digosok
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas