Jangan langsung dibuang, ini cara agar gulai basi jadi aman dikonsumsi kembali

Jangan langsung dibuang, ini cara agar gulai basi jadi aman dikonsumsi kembali
freepik.com

Brilio.net - Gulai menjadi salah satu makanankhas Nusantara yang digemari banyak orang. Gulai bisa terbuat dari berbagai macam bahan, mulai dari ayam, telur, daging sapi, dan lainnya. Bahkan gulai olahan seafood juga cukup banyak diminati, lho.

Gulai memiliki cita rasa khas. Kunci sajian ini terletak pada penggunaan bumbu rempah yang kuat serta santan. Penambahan santan inilah yang membuat gulai menjadi lebih gurih dan nikmat. Meski begitu, karena terbuat dari santan, gulai menjadi makanan yang tidak bisa bertahan lama dan cepat basi.

Supaya nggak cepat basi, biasanya kebanyakan orang menyimpan gulai di kulkas. Kemudian dipanaskan dahulu sebelum disantap. Namun, ada juga yang lalai atau lupa untuk memanaskan gulai. Kalau tidak dipanaskan dulu, gulai jadi basi tandanya rasanya asam.

Nah, jika sudah terlanjur basi, kejadian serupa, jangan langsung buang gulai tersebut. Karena dilansir BrilioFood dari healthline.com pada Rabu (21/12), gulai yang sudah basi masih aman dikonsumsi selama tidak berbau serta muncul lapisan lendir. Jadi masih bisa diolah kembali lalu disantap lagi, deh.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya