Cuma pakai bahan dapur, ini trik ampuh mengusir semut dari toples gula tanpa butuh waktu lama

Cuma pakai bahan dapur, ini trik ampuh mengusir semut dari toples gula tanpa butuh waktu lama
TikTok/@pakman3590

Brilio.net - Semut dikenal sebagai serangga yang menyukai makanan manis. Hal ini membuatnya sering berburu makanan-makanan manis seperti gula pasir. Aroma manis yang menyengat dari gula pasir bisa membuat semut berdatangan, sekalipun gulanya disimpan di dalam toples.

Sekalipun tampaknya sudah tertutup, namun celah sesedikit apapun pada toples akan membuat semut berdatangan. Alhasil, toples gula dijadikan sarang oleh koloni semut tersebut.

Gula yang sudah terkontaminasi koloni semut tentu membuatnya sulit digunakan lagi. Kamu perlu mengambil semut satu per satu dari tumpukan gula. Hal ini dianggap merepotkan bagi banyak orang. Alhasil, banyak yang kemudian memilih membuang gula begitu saja. Padahal sangat disayangkan, terlebih jika jumlahnya masih banyak.

Alih-alih membuangnya, sebenarnya kamu bisa mengusir koloni semut tersebut, lho. Seorang pengguna TikTok @pakman3590 pernah membagikan trik ampuh mengusir semut dari toples gula. Hanya menggunakan rempah dapur, semut tersebut bisa pergi dengan sendirinya.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya