Cuma pakai 1 bahan, begini cara membersihkan rak piring kaca yang kusam agar kinclong seperti baru

Cuma pakai 1 bahan, begini cara membersihkan rak piring kaca yang kusam agar kinclong seperti baru
foto: YouTube/Riyanti-~Irriyanto

Brilio.net - Secara umum, rak piring biasanya dibedakan menjadi dua jenis. Pertama, rak untuk mengeringkan piring yang masih basah dan baru dicuci. Kedua, rak piring untuk menyimpan piring dan perabot dapur lain.

Berbeda jenis, bisa berbeda pula ukurannya. Biasanya rak piring yang berguna untuk menyimpan perabot berbentuk seperti lemari. Ukurannya juga lebih besar dibandingkan rak pengering piring.

Umumnya, rak piring yang berbentuk lemari ini dibuat dari bahan yang kokoh, seperti kaca dan aluminium. Selain kokoh, rak piring kaca juga cenderung estetik. Nggak heran jika kemudian banyak orang menggunakan rak piring ini untuk menyimpan berbagai macam perabot dapur.

Namun seperti perabot dapur lain, rak piring kaca ini bisa mudah kusam dan kotor seiring pemakaian. Biasanya hal ini bisa berasal dari debu atau noda makanan yang berkerak. Selain bikin kacanya buram, pinggiran rak yang berbahan alumunium juga bisa kotor dan berlumut, lho. Tampilan rak piring seperti ini tentu kurang enak dipandang.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya