Cara efektif mencegah semut datang ke meja makan, cuma pakai 2 bumbu dapur
Diperbarui 23 Apr 2023, 15:48 WIB
Diterbitkan 24 Apr 2023, 13:00 WIB
Brilio.net - Semut yang datang ke meja makan untuk mengerubungi hidangan memang bikin pusing tujuh keliling. Pasalnya, gerombolan semut yang terlanjur hinggap tersebut sangat sulit diusir. Semut tersebut juga tidak bisa dibasmi menggunakan cairan pengusir serangga karena berbahaya apabila terkena makanan.
Sehingga, penting untuk meletakkan hidangan dengan aman jika tak ingin didatangi semut. Banyak cara yang bisa dipraktikkan untuk mencegah semut hinggap di makanan, nih. Misalnya, menggunakan kapur khusus pengusir serangga atau meletakkan air di sekeliling maupun bawah hidangan.
-
Tanpa kapur barus atau minyak goreng, ini trik mengusir dan mencegah semut datang ke meja makan Jika dibiarkan, bisa-bisa semut tersebut semakin bertambah banyak dan justru membuat sarang di sekitar meja makan.
-
Cara mencegah semut datang ke meja makan, ampuh cuma pakai satu bahan Kalau kapur khusus pengusir serangga, menimbulkan bau menyengat.
-
Cuma pakai 2 bahan sederhana, ini cara bikin cairan pengusir semut di meja makan Kalau pakai bahan kimia bisa berbahaya kalau terkena makanan.
Tapi pastinya cara-cara tersebut kurang enak dipandang, terutama kalau hidangan yang ingin disajikan tersebut untuk tamu. Jangan khawatir, biar hidangan tetap aman dari semut dan estetik, kamu bisa meniru cara yang dibagikan oleh warganet di akun YouTube MOMMY KREATIF, nih.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik basmi bau tak sedap di bawah wastafel, cukup pakai 2 bahan dapur
- Pakai 1 bahan dapur, ini cara ampuh tajamkan pisau agar setajam silet dengan mudah dan cepat
- Cara bikin dan menyimpan bumbu rica agar awet berbulan-bulan
- Jangan langsung dibuang, begini cara menambal baskom pecah dan bocor pakai dua alat
- Cara membersihkan pecahan gelas di lantai tanpa melukai tangan, pakai 1 bahan makanan
- Cara merebus ketupat tanpa presto ini bikin awet 2 hari di suhu ruang
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas