Cara bikin racun pembasmi tikus simpel dan efektif, cukup manfaatkan 2 bahan makanan

Cara bikin racun pembasmi tikus simpel dan efektif, cukup manfaatkan 2 bahan makanan
foto: YouTube/Mr. Maker

Brilio.net - Tikus yang datang dan bersarang di rumah memang sangat mengganggu. Hewan ini bukan hanya bisa menyebabkan rumah yang semula tenang jadi berisik, tapi juga mengambil bahan makanan di dapur, membuat rumah kotor, juga merusak perabot rumah tangga. Makanya hewan ini harus segera dibasmi sebelum beranak pinak dan menimbulkan lebih banyak masalah.

Ada berbagai cara yang dapat dipraktikkan untuk membasmi hewan pengerat satu ini. Misalnya, kamu bisa membeli alat perangkap ataupun racun tikus dari pasaran. Namun, kalau tak ingin membelinya, kamu juga bisa memanfaatkan bahan-bahan yang ada di rumah lho, seperti yang dipraktikkan oleh warganet di akun YouTube Mr. Maker.

Pria ini mengaku punya kreasi racun tikus sederhana dari sejumlah bahan yang tersedia di dapur. Di samping itu, waktu yang dibutuhkan untuk membasmi tikus pakai racun homemade satu ini juga singkat, tapi efektif bikin tikus tak berdaya lagi, lho. Lantas, penasaran gimana caranya?

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya