Bukan pakai api sedang, begini cara goreng rempeyek agar renyah, tak berminyak, dan tidak mudah lembek

Bukan pakai api sedang, begini cara goreng rempeyek agar renyah, tak berminyak, dan tidak mudah lembek
TikTok/@veninovia72

Brilio.net - Rempeyek termasuk keripik yang dibuat dengan bahan dasar tepung. Namun biasanya tepung yang dipakai adalah tepung beras. Tepung beras bisa membuat tekstur rempeyek lebih tipis, renyah, dan tidak berminyak.

Selain tepung beras, sejumlah orang biasanya akan menambahkan bahan isian, seperti kacang tanah, udang rebon, ikan teri, atau daun jeruk.

Dilihat dari proses pembuatannya, adonan rempeyek yang sudah diracik kemudian akan digoreng begitu saja. Biasanya proses penggorengan dilakukan dengan api sedang. Dengan begitu, rempeyek bisa matang secara merata.

Selain untuk mematangkan rempeyek, proses menggoreng juga bisa membuatnya semakin renyah, lho. Namun ada trik-trik tersendiri yang harus dilakukan supaya rempeyek bisa lebih renyah. Trik ini pernah dijelaskan lebih lanjut oleh pengguna TikTok @veninovia72.

Pedagang rempeyek ini membocorkan rahasia yang biasa dilakukan saat membuat rempeyek. Dengan teknik menggoreng tersebut, rempeyek bisa tetap renyah dalam waktu yang lama, lho. Oleh sebab itu, rempeyek yang digoreng dengan cara ini cocok banget dijadikan ide jualan.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya