Bukan ditutup tisu, ini cara mengatasi air rice cooker meluber saat menanak nasi pakai 1 bahan dapur
Diperbarui 26 Mei 2024, 15:15 WIB
Diterbitkan 27 Mei 2024, 11:00 WIB
Brilio.net - Saat ini kebanyakan orang memilih menanak nasi di rice cooker. Bukan tanpa alasan, masak nasi di rice cooker terbilang praktis. Tinggal masukkan beras yang sudah dicuci bersih, tambahkan air, lalu tekan tombol “cook”. Sambil menunggu matang, kamu bisa mengerjakan pekerjaan rumah tangga lainnya.
Namun, terkadang saat masak nasi, air yang mendidih justru keluar lewat lubang uap yang ada di rice cooker. Kalau air yang dikeluarkan banyak, biasanya sampai mengotori rice cooker bagian luar. Hal itu sempat dialami oleh seorang pengguna TikTok @irmawjy27.
-
Bukan ditutup kain, ini trik simpan nasi di rice cooker agar tak kering semalaman cuma pakai 1 bahan Kelezatan nasi berkurang saat dikonsumsi kering. Belum lagi, perlu tenaga ekstra untuk mencuci panci rice cooker yang penuh kerak nasi.
-
Tanpa ditambah minyak, ini trik menanak nasi agar tidak lengket di dasar panci rice cooker Nasi lengket tidak enak dikonsumsi dan justru berubah jadi kerak.
-
Trik mengatasi nasi terlalu lembek, cuma pakai roti tawar Buat yang masak nasi sering kelembekan, cari ini wajib dicoba.
“Meleber terus sampai pegel,” ujarnya dikutip BrilioFood dari TikTok @irmawjy27 pada Senin (27/5).
foto: TikTok/@irmawjy27
Sebagai solusinya, sejumlah orang sengaja menutup lubang uap di atas rice cooker pakai tisu. Tujuannya, agar air yang keluar bisa terserap sempurna di tisu. Sayangnya cara ini terbilang tidak efektif karena memerlukan tisu dalam jumlah banyak.
RECOMMENDED ARTICLES
- Auto kinclong dalam 10 menit, ini trik bersihkan kerak di dasar rice cooker tanpa cuka dan baking soda
- Tak perlu dibongkar mesin, ini trik mengatasi tombol rice cooker tak berfungsi cuma modal Rp500
- Tanpa dioles pasta gigi, ini trik bersihkan noda gosong di dasar rice cooker cuma pakai 1 bahan dapur
- Cukup tambah 2 bahan dapur, ini trik menanak nasi agar lebih rendah gula dan pulen tahan lama
- Tanpa ditambah air, ini cara menghangatkan nasi agar pulen lagi meski tanpa ditanak di rice cooker
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas