Bukan diaduk terus, begini trik mengatasi nasi goreng yang asinnya tidak merata
Diperbarui 8 Jun 2023, 12:28 WIB
Diterbitkan 8 Jun 2023, 16:00 WIB
Brilio.net - Nasi goreng kerap jadi pilihan makanan karena mudah dan cepat dibuat. Sekalipun hanya mengandalkan sisa bahan makanan di dapur, kamu bisa mengolahnya jadi nasi goreng yang lezat. Bahkan kamu dapat membuat menu satu ini hanya dari sisa nasi dan aneka bumbu sebagai penyedap.
Salah satu bumbu wajib yang digunakan saat memasak nasi goreng adalah garam. Nah, garam ini bisa bikin nasi goreng jadi lebih asin dan gurih. Rasanya juga makin lezat dan enak.
-
Nggak perlu pakai nasi pera, ini trik bikin nasi goreng tidak menggumpal dan berkerak di wajan Semua bumbu halus tersebut langsung dicampur nasi dan aneka topping sesuai selera.
-
Tanpa dimasukkan ke kulkas, ini trik masak nasi goreng mudah ambyar meskipun teksturnya pulen Jenis nasi yang gampang dibuat jadi nasi goreng biasanya bertekstur ambyar, sehingga cepat tercampur rata dengan bumbu serta isian saat dimasak
-
Trik atasi nasi goreng yang sudah mengering, jadi lebih lembut dan bisa dimakan lagi Teksturnya lebih lembut dan lezat lagi untuk dikonsumsi.
Namun penambahan garam pun perlu diperhatikan. Karena tak jarang, rasa asin pada nasi goreng tidak merata setelah diberi tambahan garam. Selain penaburan garamnya yang asal-asalan, hal ini juga bisa terjadi ketika garam yang dipakai punya tekstur kasar. Hal tersebut akan membuat garam terkumpul di beberapa gumpalan nasi saja.
Mengonsumsi nasi goreng yang asinnya tidak merata tentu kurang nikmat. Di suapan pertama, kamu merasakan asin, tapi di suapan kedua justru rasanya hambar. Hal ini akan semakin parah jika garam yang terkumpul sangat banyak, tentu rasanya jadi sangat asin.
Untuk mengatasi masalah tersebut, sejumlah orang biasanya hanya akan mengaduk terus nasi gorengnya. Sayangnya, cara ini kurang efektif meratakan garam yang terlanjur menggumpal. Daripada capek-capek mengaduk, sebaiknya gunakan cara lain yang lebih efektif dan mudah.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan ditambah irisan lemon, ini trik merebus telur agar cangkangnya tidak pecah dan mudah dikupas
- Trik jitu memanir nugget agar hasilnya rata, menempel sempurna, dan nggak rontok saat digoreng
- Jangan langsung disimpan, begini cara mengawetkan daging kelapa muda agar tahan lama hingga 1 minggu
- Trik mudah membedakan telur yang sudah direbus dan masih mentah tanpa memecah cangkangnya
- Nggak perlu dicuci, ini cara praktis membersihkan daging sapi dari pasar sebelum diolah
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas