9 Inspirasi lauk rumahan ala Hesti Purwadinata, simpel dan cocok buat pemula
Diperbarui 5 Feb 2023, 16:44 WIB
Diterbitkan 5 Feb 2023, 16:30 WIB
Brilio.net - Hesti Purwadinata sudah sejak lama berkarier sebagai presenter, aktris, dan komedian yang sering seliweran di layar kaca. Namanya pun semakin dikenal luas oleh masyarakat Tanah Air lewat acara Tonight Show yang ia bawakan bareng Desta, Vincent, juga Enzy Storia. Aksi kocaknya di layar kaca memang begitu menghibur banyak penggemar.
Di samping itu, ia juga aktif menyapa penggemar lewat media sosialnya sembari membagikan kegiatannya sehari-hari. Siapa sangka, Hesti Purwadinata ternyata gemar memasak, lho. Meski belum terlalu jago, ia tetap percaya diri membagikan aneka resep masakan andalannya.
-
9 Kreasi masakan rumahan Hesti Purwadinata, simpel untuk pemula Di balik kemampuannya sebagai pembawa acara, Hesti juga pandai dalam urusan memasak, lho.
-
Dapur rumahnya penuh perkakas masak tanpa kitchen set, intip 11 penampakan rumah Hesti Purwadinata Beberapa sudut rumah Hesti Purwadinata terbilang cukup unik.
-
10 Makanan dikonsumsi dan dihindari Hesti Purwadinata, bikin otot kuat Pola makan yang diterapkan Hesti Purwadinata nggak melulu ia terapkan sehari-hari.
Contohnya ada beragam camilan, makanan kekinian, sayuran, sampai lauk. Lauk buatan Hesti Purwadinata juga beragam dan bisa jadi inspirasi buat pemula soal dapur, lho. Aneka lauk ini juga kerap ia masak bareng suaminya, Edo Borne. Misalnya tumisan, ayam goreng, tahu, tempe, dan lain sebagainya.
Intip apa saja lauk buatan seleb kelahiran 15 Juni 1983 ini, yuk. Berikut sembilan inspirasi lauk rumahan ala Hesti Purwadinata yang simpel dan cocok buat pemula, dirangkum BrilioFood dari berbagai sumber, Minggu (5/2).
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Masakan rumahan ala Sarah Diorita istri Eross Candra, lezat dan sehat
- 10 Kreasi hidangan sayur ala Glenca Chysara ini simpel abis, gampang disontek
- 10 Menu makan Sandra Dewi untuk jaga tubuh sehat dan berat badan tetap stabil
- 10 Kreasi olahan sayur ala Indah Permatasari, lezat khas menu rumahan
- 11 Inspirasi camilan ala Nagita Slavina, menggiurkan dan gampang ditiru oleh pemula
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas