11 Menu rumahan untuk keluarga ala Bunga Zainal, bikin nelen ludah
Diperbarui 27 Okt 2021, 10:56 WIB
Diterbitkan 27 Okt 2021, 12:03 WIB
Brilio.net - Bunga Zainal diketahui sudah menikah dengan Sukhdev Singh pada tahun 2014 lalu. Dari pernikahannya tersebut, ia dikaruniai dua anak laki-laki. Aktris 34 tahun ini pun lebih banyak menghabiskan waktunya bersama keluarga.
Momen kebersamaan bersama keluarganya pun kerap ia bagikan melalui akun Instagram pribadinya. Kini punya lebih banyak waktu buat mengurus keluarga, Bunga Zainal kerap terjun langsung ke dapur untuk memasak hidangan bagi suami dan anak-anaknya.
-
10 Inspirasi masakan serba tumis ala Bunga Zainal, ekonomis dan antiribet Melihat deretan masakan Bunga saja, sudah bikin ikutan lapar, lho.
-
Kini tinggal di rumah mewah bareng suami tajir, ini 9 potret dapur Bunga Zainal penuh barang tapi apik Dapur rumah Bunga Zainal memiliki tampilan yang mewah dengan keramik marmer
-
10 Makanan dihindari Bunga Zainal, bantu tubuh berenergi saat olahraga Istri Sukhdev Singh ini menghindari sejumlah makanan tertentu agar kondisi tubuhnya saat olahraga bisa selalu maksimal.
Jarang tersorot, ternyata pemain 'Dancing in The Rain' ini cukup mahir dalam memasak. Berbagai menu rumahan yang ia buat terlihat begitu menggoda. Menu masakan spesial untuk keluarga tercinta tersebut juga dimasak Bunga Zainal dengan cara sehat.
Bunga Zainal mengurangi penggunaan minyak, garam dan MSG pada masakannya. Lantas, apa saja menu rumahan untuk keluarga ala Bunga Zainal? Berikut BrilioFood telah merangkum dari akun Instagram @bungazainal05 pada Rabu (27/10).
1. Ayam teriyaki ala Bunga Zainal ini dibuatnya dengan mudah, namun rasa istimewa.
foto: Instagram/@bungazainal05
2. Udang saus pedas buatan Bunga Zainal ini dibuat tanpa menggunakan minyak, lho.
foto: Instagram/@bungazainal05
3. Kue lemet buatan Bunga Zainal ini dibuat spesial sesuai permintaan dari sang suami.
foto: Instagram/@bungazainal05
4. Tumis buncis tempe, tampak begitu nikmat disantap bersama nasi putih hangat.
foto: Instagram/@bungazainal05
5. Jago masak, Bunga Zainal juga membuat ayam nugget sendiri yang jauh lebih sehat dan sedap.
foto: Instagram/@bungazainal05
6. Ikan bumbu kuning ala Bunga Zainal ini terlihat segar dan nikmat.
foto: Instagram/@bungazainal05
7. Cumi kecap rumahan tanpa penyedap memang jauh lebih sehat.
foto: Instagram/@bungazainal05
8. Mi ayam rumahan ala Bunga Zainal ini sehat karena mi yang digunakan terbuat dari brokoli.
foto: Instagram/@bungazainal05
9. Ayam saus asam manis buatan Bunga Zainal tampak menggugah selera.
foto: Instagram/@bungazainal05
10. Sup bakso ayam yang sehat dan nikmat karena dimasak dengan sayuran dan tanpa MSG.
foto: Instagram/@bungazainal05
11. Telur balado yang terlihat lezat ini cocok disantap bersama nasi putih hangat.
foto: Instagram/@bungazainal05
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 7 Menu MPASI Cut Meyriska ini bervariasi dan bikin lahap makan
- Kue ultah buatan 5 seleb untuk anak, bikinan Nicky Tirta unik abis
- 7 Masakan rumahan Natasha Dewanti buat keluarga, simpel dan lezat
- 7 Cara Bunga Zainal masak makanan sehat, ganti minyak dengan air
- 9 Inspirasi bekal buatan VJ Laissti untuk suami, lezat dan bervariasi
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas