11 Kreasi masakan Nusantara Palitho di MasterChef, sering dipuji juri

11 Kreasi masakan Nusantara Palitho di MasterChef, sering dipuji juri
Instagram/@palitho.mci9official

Brilio.net - Di galeri MasterChef Indonesia Season 9, Palitho adalah salah satu kontestan yang punya masakan diunggulkan soal rasa. Meskipun kerap masuk pressure test, Palitho selalu lolos lantaran bisa tampil memukau para juri dengan rasa menyajikan hidangan lezat.

Setelah berjibaku di babak galeri, Palitho kini berhasil memakai chef jacket dan masuk ke babak final MasterChef Indonesia. Ini menjadi sebuah prestasi yang pantas diraih olehnya, mengingat kepiawaiannya mengolah rasa yang akhirnya mengantarkannya ke posisi ini.

Pria berusia 29 tahun ini memiliki kemampuan khusus dalam menyajikan makanan-makanan Nusantara, lho. Ia selalu memakai bumbu dan rempah dengan jumlah yang banyak, menjadikan masakannya terasa mantap dan bercita rasa kuat. Tak jarang hasil masakan Nusantara buatan Palitho di galeri MasterChef sering dipuji juri.

Berikut sebelas kreasi masakan Nusantara Palitho di MasterChef yang sering dipuji juri, BrilioFood rangkum dari YouTube/MasterChef Indonesia pada Kamis (21/4).

1. Iga bakar sambal hijau dihidangkan dengan kentang dan daun singkong, dipuji oleh Ariel sebagai juri tamu.

11 Kreasi masakan Nusantara Palitho di MasterChef, sering dipuji juri

foto: YouTube/MasterChef Indonesia

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya