11 Kesalahan saat bikin kue bawang, nggak renyah dan cepat gosong
Diperbarui 21 Apr 2022, 12:16 WIB
Diterbitkan 21 Apr 2022, 15:02 WIB
Brilio.net - Kue bawang merupakan salah satu camilan yang digemari banyak orang. Rasanya gurih dan renyah. Kue bawang pun kerap disajikan di berbagai momen, untuk takjil berbuka puasa, Hari Raya Idul Fitri, hingga camilan ketika santai.
Kue bawang mudah ditemukan di berbagai tempat seperti supermarket, pasar, hingga toko khusus camilan. Membuat kue bawang juga terbilang cukup mudah, lho. Kamu pun bisa bikin sendiri kue bawang renyah ini di rumah.
-
5 Cara mudah menggoreng kacang bawang, dijamin gurih & renyah Memerhatikan waktu menggoreng kacang jadi poin penting.
-
8 Kesalahan saat bikin kue, wajib dihindari biar nggak bantat Jika hasil jadi kue bantat, teksturnya kurang nikmat untuk disantap. Penampilan kue pun jadi tidak menarik untuk dilihat.
-
Bukan diberi tepung, ini trik bikin bawang goreng renyah dan tak menggumpal ditambah 1 bahan dapur Punya rasa gurih dan aroma wangi yang bisa menambah nafsu makan.
Tapi yang harus kamu perhatikan adalah cara menggoreng kue bawang agar tetap gurih dan tidak mudah gosong. Misalnya jangan menggoreng kue bawang hanya dengan sedikit minyak. Mungkin terlihat sepele, tapi kesalahan ini bisa bikin hasil kue bawang jadi nggak renyah, lho.
Nah, apa saja kesalahan yang mungkin kerap kamu lakukan ketika membuat kue bawang? Berikut BrilioFood rangkum dari berbagai sumber pada Kamis (21/4).
1. Tidak menguleni adonan hingga kalis.
foto: pixabay.com
Saat membuat adonan kue bawang, pastikan kamu menguleni adonan hingga kalis. Karena saat adonan tidak tercampur merata, menyebabkan adonan kue bawang menempel di tangan dan alat penggilingnya.
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Trik Lesty Kejora bikin biji salak kuah susu, cocok untuk takjil
- 9 Trik masak menu sehat ala Eva Celia, gunakan bahan-bahan lokal
- 9 Trik membuat puding lembut, tahan lama, dan tidak mudah berair
- 7 Kesalahan saat bumbui masakan ini bikin makanan jadi nggak nikmat
- 9 Langkah Bunga Zainal bikin kue lemet, simpel cuma pakai 4 bahan
- 7 Tips ala Chelsea Olivia ini bikin anak lahap makan, gampang ditiru
- 7 Tips masak makanan rumahan ala Venna Melinda, sederhana dan sehat
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas