10 Kreasi camilan ala Ryana Dea, mudah dibuat dan menggugah selera
Diperbarui 11 Agt 2022, 14:28 WIB
Diterbitkan 11 Agt 2022, 17:01 WIB
Brilio.net - Meski masih disibukan dengan jadwal syuting Dunia Terbalik, namun Ryana Dea tak lantas meninggalkan perannya sebagai seorang istri dan ibu. Menikah dengan Puadin Redi pada 2016, Ryana Dea kini sudah dikaruniai dua orang anak. Sebagai seorang ibu, Ryana Dea pun semakin memerhatikan betul kebutuhan sang anak.
Sahabat karib Shireen Sungkar kerap membagikan aktivitas sebagai ibu rumah tangga. Salah satu kegiatan yang sering ia bagikan adalah memasak camilan untuk keluarga. Dengan membuat camilan sendiri di rumah, Ryana Dea bisa memastikan kualitas bahan yang digunakan biar lebih sehat dan aman untuk anak-anak.
-
Bisa jadi camilan sehat untuk anak, ini 7 kreasi dessert ala Ryana Dea Ryana Dea kerap membuat sendiri camilan untuk sang anak dengan bahan-bahan tinggi nutrisi.
-
10 Menu makanan anak ala Sharena Delon, serba pakai bahan-bahan sehat Ibu dua anak ini memang terlihat begitu memperhatikan asupan untuk buah hatinya.
-
10 Makanan & minuman dikonsumsi Ryana Dea, pangkas 7 kg dalam 2 bulan Ryana Dea juga merasakan manfaat dari berdiet, yakni tubuhnya jadi jauh lebih sehat.
Sebagian besar camilan yang dibuat pun cukup praktis dan tampak menggugah selera. Bahkan Ryana Dea pun kerap merekam tanggapan dan ekspresi sang anak yang menyantap camilan buatannya dengan lahap.
Penasaran seperti apa camilan ala Ryana Dea ini? Yuk, intip berbagai kreasi camilan ala Ryana Dea, dirangkum BrilioFood dari Instagram/@ryana_dea pada Kamis (11/8).
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Kreasi oatmeal ala Cynthia Lamusu, cocok jadi menu sehat antibosan
- 10 Kreasi kue buatan Jessica Iskandar, praktis dan antigagal
- 13 Kreasi camilan kekinian ala Tasyi Athasyia, praktis & bikin ngiler
- 10 Langkah Mahalini bikin mille crepes teflon, lembut dan antigagal
- Kreasi pasta ala 10 seleb, punya Caca Tengker cuma pakai dua bahan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas