10 Inspirasi sayur ala Shireen Sungkar, praktis dan sederhana
Diperbarui 8 Des 2022, 04:27 WIB
Diterbitkan 8 Des 2022, 08:04 WIB
Brilio.net - Sempat hits pada masanya, namun sejak dikaruniai buah hati, sepertinya Shireen Sungkar sudah mengurangi aktivitasnya di layar kaca. Kendati begitu, kegiatan sehari-hari istri Teuku Wisnu ini masih bisa diamati lewat media sosial pribadinya. Pasalnya, meski jarang tampil di sinetron, Shireen Sungkar justru eksis di YouTube.
Ibu tiga anak ini kerap berbagi aneka trik seputar parenting, merawat keluarga, sampai mengenai dapur. Wanita kelahiran 28 Januari 1992 ini dikenal diketahui jago masak menu berat dan bikin kue, lho. Bahkan, tak jarang Shireen Sungkar pun juga berbagi resep hidangan yang modalnya sangat ramah di kantong, nih.
-
11 Inspirasi lauk sehari-hari Shireen Sungkar, bak masakan restoran Shireen Sungkar memilih lauk makan yang dimasak dengan cara praktis dan hemat waktu.
-
11 Masakan serba tumis ala Shireen Sungkar, enak dan antibosan Masakan serba tumis yang dibuat Shireen Sungkar ini pun cukup simpel.
-
9 Kreasi masakan buka puasa ala keluarga Sungkar, komplet dan lezat Mulai dari takjil, hingga makanan berat semuanya terlihat menggugah selera, lho.
Namun, tak hanya sekadar murah, menu-menu masakan adik dari Zaskia Sungkar ini pun selalu ia atur agar tetap sehat untuk keluarga, yakni dengan rajin masak sayuran. Mulai dari aneka sayurtumis sampai berkuah, semua hidangan buatan Shireen Sungkarini menggugah selera banget, lho.
Penasaran apa saja menu sayur buatan Shireen? Berikut 10 inspirasi menu sayur ala Shireen Sungkar yang praktis dan sederhana, dilansir BrilioFood dari berbagai sumber, Kamis (8/12).
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Alat dapur Enno Lerian, bikin masak lebih mudah dan hemat waktu
- 10 Menu makan Mawar AFI saat diet, lingkar pinggang mengecil dalam 2 minggu
- 9 Menu MPASI Ria Ricis, bantu naikkan berat badan anak
- 10 Pola makan Nafa Urbach saat diet, pangkas bobot 9 kg dalam 1,5 bulan
- 10 Pola makan Ramzi, bikin tubuh bugar dan berat badan turun 15 kg
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas