Trik simpan singkong agar tak menghitam & awet hingga berminggu-minggu

Trik simpan singkong agar tak menghitam & awet hingga berminggu-minggu
foto: YouTube/Dapur Leony

Brilio.net - Singkong menjadi salah satu bahan makanan yang tak pernah gagal untuk diolah menjadi berbagai hidangan. Berbagai olahan dari singkong yang banyak digemari antara lain, keripik singkong, singkong goreng keju, tape singkong, hingga dijadikan kerupuk. Hal itu bukan tanpa alasan, bahan makanan satu ini memang memiliki cita rasa yang enak.

Selain enak saat disantap, singkong juga mengandung banyak manfaat yang baik bagi tubuh. Selain karbohidrat, dilansir dari healthline.com, singkong mengandung zat besi, mangan, fosfor, dan kalium. Kandungan tersebut diperlukan untuk menjaga kesehatan tulang serta gigi. Untuk mendapatkan manfaat singkong secara maksimal, kamu bisa mengolahnya dengan cara dikukus.

Sebelum mengolahnya tentu singkong harus dikupas lebih dulu. Agar lebih praktis, kamu bisa mengupas singkong sekaligus dan menyimpan sisanya di kulkas untuk dikupas di kemudian hari. Namun, beda dengan bahan makanan lainnya, singkong yang sudah dikupas harus disimpan dengan trik khusus agar tetap awet dan warnanya tidak menghitam.

(brl/mal)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya