Trik mudah bikin tahu isi telur agar semakin lembut di dalam dan renyah di luar
Diperbarui 30 Jul 2023, 12:42 WIB
Diterbitkan 30 Jul 2023, 14:29 WIB
Brilio.net - Tahu termasuk bahan makanan yang biasa dijual dengan harga terjangkau, lezat dan praktis diolah jadi berbagai menu. Nggak cuma dimasak jadi hidangan berat, banyak orang mengolah tahu jadi aneka camilan yang bikin nagih. Misalnya dimasak jadi tahu isi.
Biasanya, tahu isi dibuat dengan isian bakso maupun sayuran. Tapi kalau bosan dengan isian yang itu-itu saja, kamu bisa mengkreasikannya pakai telur. Camilan satu ini punya tekstur kulit yang renyah sekaligus lembut di dalam. Agar lebih nikmat, jangan lupa sajikan bersama saus atau cabai rawit sebagai pelengkapnya.
-
15 Resep olahan tahu putih dan telur, praktis dan menggugah selera Kreasi sederhana antara tahu putih dan telur ini bisa jadi menu sehari-hari yang bikin nagih.
-
11 Cara membuat tahu bulat aneka isi, gurih dan bikin nagih Rendah kalorim, aman untuk kamu pejuang diet.
-
Resep gulai tahu campur telur, rasa juara dan bumbu nendang abis Hidangan ini cocok buat kamu yang ingin lauk berkuah sebagai pendamping sepiring nasi hangat.
Cara membuat tahu isi telur juga jauh dari kata ribet. Kalau bingung caranya gimana, kamu bisa meniru apa yang dilakukan oleh pengguna TikTok @sobatdapur. Selain resep, warganet satu ini juga memberikan tutorial bikin tahu isi telur yang enak dan renyah tahan lama.
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik goreng pisang yang terlalu matang agar hasilnya krispi dan nggak lembek
- Tanpa tambahan telur, ini cara bikin adonan pisang goreng tetap renyah seharian meski sudah dingin
- Bukan dicetak di pinggir wajan, ini trik goreng rempeyek agar bentuk tipisnya lebih merata
- Trik goreng jengkol supaya tetap empuk meski sudah dingin, cukup tambah 1 bahan
- Tanpa santan, begini trik bikin adonan rempeyek agar semakin renyah dan tak cepat tengik
- Cara bikin belut krispi ala warung lalapan agar semakin gurih, nggak keras, dan renyah tahan lama
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas