Trik menyimpan semangka yang sudah dipotong agar tetap segar selama 4 hari

Trik menyimpan semangka yang sudah dipotong agar tetap segar selama 4 hari
Mudah Ditiru. |

"Beli semangka yang cukup besar, sekitar hampir 6 kg. Cukup separo saja, yang separo lagi disimpan biar awet," ujarnya, dikutip BrilioFood dari YouTube @ArfasIdeas pada Selasa (17/1).

Trik menyimpan semangka yang sudah dipotong agar tetap segar selama 4 hari

foto: YouTube/@ArfasIdeas

Untuk menyimpan stok potongan semangka, lapisi dan rekatkan terlebih dulu pakai plastik wrap.

"Pastikan permukaan semangkanya tertutup rapat sehingga nggak ada udara yang masuk ke dalamnya." ungkapnya lebih lanjut.

Trik menyimpan semangka yang sudah dipotong agar tetap segar selama 4 hari

foto: YouTube/@ArfasIdeas

Semangka yang sudah dibungkus plastik wrap bisa disimpan di suhu ruang maupun di kulkas.

"Kalau masuk kulkas, bisa tetap fresh tiga-empat hari. Kalau di luar, bisa awet seharian. Biasanya kan semangka jadi berair dan basi kalau dibiarin terbuka. Selain itu, semangka bebas dari bau bahan-bahan lain di kulkas." ujarnya.

Trik ini juga bisa membuat semangka tidak berubah rasa serta tekstur. Saat ingin dikonsumsi, kamu hanya perlu membuka plastik wrap dan memotong semangka menjadi bagian yang lebih kecil.

Video yang berisi trik menyimpan potongan semangka agar tahan lama tersebut telah ditonton hingga 4,2 ribu kali.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya