Trik jitu membersihkan sendok dan garpu, mengkilap seperti baru
Diperbarui 2 Okt 2022, 08:46 WIB
Diterbitkan 2 Okt 2022, 16:29 WIB
Tak hanya membuat sendok dan garpu jadi mudah kusam, kebiasaan tersebut juga bisa membuat alat makan tersebut gampang berkarat. Selain tidak enak dilihat, tentu sendok dan garpu yang bernoda tidak bisa digunakan kembali karena tidak baik untuk kesehatan. Oleh karena itu, penting untuk membersihkan sendok dan garpu dengan rutin dan tepat.
Ternyata untuk membersihkan sendok dan garpu yang mengkilap seperti baru nggak sulit, lho. Nggak cuma dengan sabun cuci piring, kamu juga perlu cuka, air biasa, maupun lemon. Cara yang dibagikan oleh pengguna TikTok dengan akun @myversionofzen tersebut bisa membuat sendok dan garpu terhindar dari noda yang membandel.
-
Tanpa sabun, ini cara ampuh membersihkan sendok stainless steel agar kinclong seperti baru Jangan dibuang dulu, sayang banget harus terus beli sendok baru.
-
Cuma pakai dua bahan dapur, ini cara cepat membersihkan karat pada sendok dan garpu Jangan sampai malas makan karena alat makannya kotor seperti ini, ya. Kamu bisa membasmi karatnya sekarang.
-
Kinclong seperti baru, ini cara hilangkan goresan pada sendok perak Cukup memanfaatkan alumunium foil atau baking soda.
foto: TikTok/@myversionofzen
Dilansir BrilioFood pada Minggu (2/10), larutkan cuka dengan air biasa di dalam sebuah wadah. Tak perlu khawatir jika tidak memiliki cuka, karena perasan jeruk lemon juga bisa digunakan untuk membersihkan sendok dan garpu. Caranya pun tidak jauh berbeda dengan cuka. Jika sudah dilarutkan, kemudian rendam seluruh permukaan sendok dan garpu selama lima menit.
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik bersihkan pompa air dispenser agar tidak berlendir, mudah ditiru
- Jangan pakai sabun, begini trik membersihkan cobek baru berbahan kayu
- Cara bersihkan pisau dapur berkarat, cuma pakai 1 bahan
- Trik menghilangkan bau tak sedap pada blender, mudah dilakukan
- Trik mudah menanak nasi di rice cooker agar tak berair dan kering
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas