Trik goreng ikan bandeng presto biar nggak hancur dan lengket di panci

Trik goreng ikan bandeng presto biar nggak hancur dan lengket di panci
YouTube/Dapur Ndeso Umi Muna

Brilio.net - Ikan bandeng digemari banyak orang karena rasanya enak dan dagingnya tebal. Ikan satu ini juga punya sejumlah nutrisi yang baik untuk kesehatan. Dilansir dari nutritiondata.self.com, ikan bandeng kaya vitamin B6, fosfor, selenium, protein, niacin, dan lain-lain.

Namun, penting untuk memerhatikan porsi makan ikan bandeng agar tak berlebihan. Pasalnya, ikan ini memiliki sejumlah lemak jenuh dan kolesterol di dalamnya. Tetapi, jika dikonsumsi sesekali, ikan bandeng masih aman dan tak mudah menyebabkan gangguan kesehatan.

Nah, untuk menyajikan ikan bandeng, sudah jadi rahasia umum kalau ikan ini biasa dipresto terlebih dahulu. Karena ikan bandeng punya banyak duri kecil, sehingga jika dipresto ikan ini lebih aman dan mudah dimakan.

Usai dipresto, ikan bandeng jadi lebih lunak tapi mudah hancur. Contohnya jika digoreng pakai minyak, ikan bandeng presto mudah sekali pecah. Salah seorang warganet akrab disapa Umi Muna punya triknya nih biar ikan bandeng presto tetap utuh saat digoreng.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya