Tetap segar dan antilembek, ini trik menyimpan stok sosis di freezer
Diperbarui 27 Des 2022, 12:43 WIB
Diterbitkan 27 Des 2022, 19:01 WIB
Brilio.net - Kamu menyukai makanan yang simpel dan nggak ribet? Nah, sosis bisa menjadi salah satu solusinya. Sosis bisa terbuat dari bahan dasar daging sapi, ayam, ikan, tempe, tahu, dan lainnya. Sosis memiliki cita rasa enak dan bertekstur kenyal. Sosis pun sering dijadikan bahan dasar aneka masakan.
Tak cuma bisa diolah dengan cara goreng, sosis pun dapat dijadikan campuran sop, dibakar, hingga ditumis bersama berbagai macam sayuran. Karena bisa diolah dengan berbagai macam teknik, kebanyakan orang menjadikan sosis sebagai stok di rumah. Stok sosis tersebut biasanya disimpan di dalam kulkas pada bagian freezer supaya tahan lama.
-
Nggak perlu ditambah ice pack, ini trik menyimpan sosis agar tak berlendir meski tanpa kulkas Biar tetap aman saat dikonsumsi.
-
Cara menyimpan sosis tanpa kulkas, tidak berlendir dan asam seharian Cara menyimpan makanan ini dibagikan oleh pedagang sosis keliling.
-
9 Resep dan cara membuat sosis, enak dan menggugah selera Agar lebih hemat, kamu bisa bikin sosis sendiri di rumah.
Sayangnya, sosis yang disimpan di freezer akan berubah beku. Sosis yang sudah beku ini menjadi sulit diambil karena saling menempel satu dengan lainnya. Akibatnya, kamu membutuhkan waktu untuk menunggu sosis menjadi cair dan siap diolah. Sisa sosis yang tidak ingin diolah dalam waktu yang sama, biasanya akan dimasukkan kembali ke freezer. Namun dengan kata lain, sosis tersebut kualitasnya menjadi berkurang karena sudah melalui proses keluar masuk freezer dalam beberapa waktu.
Akibatnya tekstur sosis pun lama-kelamaan berubah menjadi lembek atau berlendir meski sudah disimpan di freezer. Apabila keadaan sosis sudah seperti itu, tentunya akan mengurangi cita rasanya.
Supaya kualitas sosis tetap terjadi meski disimpan dalam waktu lama, salah seorang pengguna YouTube pun berbagi triknya. Dikutip BrilioFood dari YouTube/Biyanca Kenlim pada Selasa (27/12), selain mudah ditiru, cara ini hanya butuh dua alat tambahan.
"Tips MenyimpanSosis/Daging Dalam Freeze Agar Tetap Fresh," tulisnya.
foto: YouTube/Biyanca Kenlim
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tak perlu ditambah air, begini trik cepat menuang saus dari botol kaca tanpa berantakan
- Cara membentuk adonan roti maryam agar cantik, rapi dan berlapis-lapis
- Cara menyimpan daun pepaya dan daun singkong rebus, awet hingga sebulan
- 8 Menu diet Song Hye-kyo, bantu tubuh langsing dan awet muda di usia 41 tahun
- Trik sederhana agar klepon tidak lengket satu sama lain setelah direbus
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas